Pecinta Sepak Bola Meski Tahu, Ini Hasil Akhir Timnas Malaysia vs Vietnam di Semifinal Piala AFF U19 2022

- 13 Juli 2022, 19:30 WIB
Timnas Malaysia U-19  menbantai Timnas Vietnam  U-19 dengan skor telak 3-0. Timnas Malaysia U-19 pun melaju ke babak Final Piala AFF U-19 2022
Timnas Malaysia U-19 menbantai Timnas Vietnam U-19 dengan skor telak 3-0. Timnas Malaysia U-19 pun melaju ke babak Final Piala AFF U-19 2022 /Tangkapan layar/Instagram@pssi/

Namun begitu, timnas Malaysia tak mau kalah dan meningkatkan serangan terstrategi yang menyebabkan gawang Vietnam kembali kebobolan.

Dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada 13 Juli 2022, kembalinya bola masuk ke gawang Vietnam pada menit ke70 membuat Malaysia kembali bersorak.

Gol tersebut membuat Malaysia mendapatkan kembali skor menjadi 2-0 atas Vietnam.

Baca Juga: PREDIKSI SKOR dan LIVE SCORE Semifinal Piala AFF U19 2022 Laos vs Thailand

Tak puas dengan gol tersebut, timnas Malaysia 'membombardir' Vietnam dengan tendangan 'tertarget' dan berhasil tepat sasaran ke gawang Vietnam.

Gol ketiga Malaysia terjadi pada menit ke88 yang membuatnya unggul 3-0 atas Vietnam.

Hingga 'peluit panjang' berbunyi, kedudukan 3-0 tidak berubah.

Dengan skor akhir 3-0 tersrbut, Timnas Malaysia unggul atas Vietnam di Semifinal Piala AFF U19 2022.

Sedikit informasi, ada empat tim yang lolos ke babak semifinal Piala AFF U19, yakni Laos, Malaysia, Thailand, dan Vietnam.

Disamping itu, laju Timnas Indonesia harus terhenti pada babak grup setelah kalah head to head dari Malaysia dan Thailand yang memiliki poin sama.

Halaman:

Editor: Mohammad Dzikri Mudzakir M


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah