Mengejutkan! Petenis Meja Indonesia Tambah Tujuh Emas di ASEAN Para Games 2022

- 5 Agustus 2022, 19:15 WIB
Kontingen Indonesia berpeluang mendapatkan tujuh emas di laga ASEAN Para Games 2022 yang berlangsung hari ini 5 Agustus
Kontingen Indonesia berpeluang mendapatkan tujuh emas di laga ASEAN Para Games 2022 yang berlangsung hari ini 5 Agustus /Maulana Surya/ANTARA FOTO

Dari tunggal putri TT10, Indonesia memiliki Sella Dwi R di final dan akan berhadapan dengan atlet asal Thailand Intira Chapadung.

Baca Juga: Jadwal Badminton Taipei Open 2022, Apakah Chico Aura Dwi Wardoyo dan Leo Siap Perkuat Wakil Indonesia?

Lalu Adyos Astan akan berhadapan dengan atlet Thialand Wanchai Chaiwut di tunggal putra TT4.

Terakhir Kusnanto akan berhadapan dengan wakil Filipina Kevin Arandia pada nomor tunggal TT9.

Berdasarkan keterangan dari pihak penyelenggara, Kontingen Indonesia telah mengoleksi 11 medali emas.

Tak hanya itu, Kontingen Indonesia pun telah mengoleksi delapan perak, delapan perunggu dari cabang olahraga para-tenis meja.***

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: medcom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah