Daftar Stadion Piala Dunia 2022 Qatar, Berdasarkan Kapasitas Penonton dan Profilnya

- 16 November 2022, 08:42 WIB
Ilustrasi Inilah daftar stadion yang akan digunakan selama perhelatan Piala Dunia 2022 Qatar lengkap dengan profil dan kapasitasnya.
Ilustrasi Inilah daftar stadion yang akan digunakan selama perhelatan Piala Dunia 2022 Qatar lengkap dengan profil dan kapasitasnya. /*/Unsplash/Pedro Menezes

Stadion ini terletak di Al-Rayyan dan merupakan kandang Al-Rayyan dan Al-Kharitiyath. Stadion lama dihancurkan pada tahun 2015, dan stadion baru dibangun dengan mempertimbangkan Piala Dunia 2022. Diresmikan Desember 2020.

Stadion ini akan menjadi tuan rumah pertandingan Grup B, E, dan F dan satu pertandingan babak 16 besar. Wales, Kroasia, Jepang, dan Iran akan bermain di stadion bersama dengan tim lain. Berkapasitas 44.740 Tempat Duduk.

Baca Juga: TERUPDATE! Sadio Mane Resmi Absen Bela Timnas Senegal di Piala Dunia 2022 Qatar, Ternyata Gara-gara Hal ini

6. Education City Stadium

Stadion megah ini berdiri di antara gedung-gedung universitas, stadion ini sengaja di pesiapkan untuk Piala Dunia 2022.

Stadion yang kini berkapasitas 45.350 tempat duduk rencananya setelah ajang Piala Dunia usai akan ada pengurangan kapasitas dan akan di gunakan sebagai sarana olahraga universitas.

Di sini, duel-duel Grup C, D, dan H serta satu laga babak 16 dan perempat final bakal tersaji. Arab Saudi, Korea Selatan, dan Prancis hanyalah beberapa tim yang akan unjuk kekuatan di Education City Stadium.

7. Al-Bayt Stadium

Stadion yang diresmikan pada November 2021 dirancang dengan atap yang bias di buka tutup, dengan desain seperti tenda tradisional orang-orang Qatar.

Stadion ini sengaja di bangun guna menyambut Piala Dunia 2022, stadion ini juga memililki daya tamping yang cukup banyak yaitu sekitar 60.000 tempat duduk.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah