Perayaan Arak-arakan Timnas U-22 Jam Berapa? Ini Jadwal dan Rutenya Mulai dari GBK Hingga Bundaran HI

- 18 Mei 2023, 19:03 WIB
Para Pemain Timnas U-22, Oficial, PSSI dan Menpora
Para Pemain Timnas U-22, Oficial, PSSI dan Menpora /PSSI

Kemudian melawan Timor Leste, Timnas Indonesia U-22 juga berhasil memenangkan laga ketiga mereka dengan skor 3-0.

Baca Juga: Kalah dari Thailand, Indonesia Runner Up Grup B Sudirman Cup 2023, Jonatan Christie: Saya Minta Maaf

Selanjutnya dilaga terakhir fase grup B, Timnas Indonesia U-22 juga melangkah mulus ke semifinal dengan mengalahkan tuan rumah Kamboja dengan skor 2-1.

Di babak semifinal. Timnas Indonesia U-22 menang dengan melawan salah satu musuh kuat Vietnam dengan skor 3-2.

Sedangkan pada partai final dengan sederet drama didalamnya, Timnas Indonesia U-22 berhasil membungkam Thailand dengan skor 5-2 lewar extra time.

Berikut daftar 20 Pemain Timnas Indonesia U-22 di yang berlaga SEA Games 2023:

1. Adi Satrio
2. Ernando Ari
3. Bagas Kaffa
4. Komang Teguh
5. Pratama Arhan
6. Alfeandra Dewangga
7. Rizky Ridho
8. Muhammad Ferarri
9. Haykal Alhafiz
10. Ilham Rio Fahmi
11. Ananda Raehan
12. Taufany Muslihuddin
13. Marselino Ferdinan
14. Beckham Putra
15. Irfan Jauhari
16. Witan Sulaeman
17. Jeam Kelly Sroyer
18. Fajar Fathur Rahman
19. Titan Agung
20. Ramadhan Sananta

Merekalah pahlawan Indonesia di SEA Games 2023 yang sudah merebut kembali kemenangan selama 32 tahun.***

Halaman:

Editor: Ilham Hambali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah