Kisi-kisi Soal UAS Essay Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Tema 4 dan 5 Kelas 6 SD MI Semester 1

17 November 2021, 16:00 WIB
Kisi-kisi Soal UAS Essay Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Tema 4 dan 5 Kelas 6 SD MI Semester 1./ /pexels.com/Louis Bauer/

 

MANTRA SUKABUMI - Berikut kami paparkan soal Essay terbaru tahun 2021 beserta kisi-kisi tema 4 dan Tema 5 yang diprediksi akan muncul pada ujian nanti.

Dalam artikel ini terdiri dari 2 tema soal Essay yaitu Tema 4 dan Tema 5 kelas 6 SD MI semester 1.

Jumlah soal Essay yang kami bagikan kali ini 20 soal dengan rincian 10 soal Tema 4 dan 10 soal Tema 5.

Baca Juga: Survei SnapCart Membuktikan: Ini E-Commerce Terbaik Indonesia Tahun 2021

Harapan kami soal Essay yang dibagikan dapat membantu siswa, guru atau bahkan orang tua sebagai bahan untuk membimbing putra-putrinya dalam menghadapi UAS.

Dilansir mantrasukabumi.com dari video yang dilihat dari unggahan di kanal YouTube Mashindra Prisma Saputra pada Rabu, 17 November 2021.

Berikut 20 soal Essay Tema 4 dan Tema 5 kelas 6 SD MI yang dapat kami paparkan.

Tema 4

1 Apa yang dimaksud dengan globalisasi?

Jawaban : Globalisasi adalah proses mendunia Tanpa Batas atau proses interaksi atau hubungan antar masyarakat dunia

2 Sebutkan 3 bentuk kerjasama Indonesia dengan negara-negara Asia Tenggara di masa globalisasi ini?

Jawaban : Kerjasama di bidang sosial budaya, kerjasama di bidang politik, kerjasama di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi, kerjasama di bidang ekonomi

3. Sebutkan tiga contoh warisan budaya Indonesia yang diakui dunia

Jawaban : Pencak silat batik dan angklung

4. Siapakah nama penemu sistem pembangkit dan transmisi listrik?

Jawaban : Nikola Tesla

5. Sebutkan tiga contoh perilaku hemat energi dalam kehidupan sehari-hari?

Jawaban : Menyalakan lampu sesuai kebutuhan untuk penerangan malam hari, menggunakan alat listrik seperti televisi hanya saat dibutuhkan dan segera mematikan setelah digunakan tidak terlalu sering, menghidupkan dan mematikan alat listrik yang berdaya tinggi contohnya setrika dan mesin cuci

6. Sebutkan tiga contoh cinta tanah air?
Jawaban : Sikap hidup hemat listrik, mempelajari pencak silat, mengembangkan penggunaan energi alternatif, menggunakan produk dalam negeri.

7. Apa yang dimaksud dengan listrik statis?

Jawaban : Listrik statis adalah listrik yang diam untuk sementara pada suatu benda

8. Sebutkan dua muatan pada listrik?

Jawaban : Muatan positif dan muatan negatif

9 Apa tujuan dari dibentuknya ASEAN?

Jawaban : Mempercepat pertumbuhan ekonomi sosial dan budaya di Asia Tenggara, memajukan perdamaian dan stabilitas regional di kawasan Asia Tenggara, memajukan kerjasama saling, membantu kepentingan bersama dalam iptek poleksosbud, memelihara dan menjaga kerjasama yang erat dalam organisasi regional dan internasional, menyelenggarakan usaha-usaha yang efektif dan memajukan penelitian masalah di Asia Tenggara, mendirikan dan memperluas perdagangan internasional.

10 Sebutkan tiga contoh barang ekspor dari Indonesia?

Jawaban : Batik karet lemak beserta minyak hewan nabati

Baca Juga: Kumpulan Prediksi Soal dan Kunci Jawaban UAS SMP dan MTs Kelas 8 Bahasa Inggris Terbaru dan Terlengkap

Tema 5

1. Sebutkan tiga manfaat keanekaragaman budaya di Indonesia?

Jawaban : Mempersatukan budaya Indonesia semangat, membangun bangsa menjadi meningkat, dapat mengenal budaya budaya lain dan mempelajarinya, tertanamnya Sikap saling menghormati terhadap budaya budaya lain.

2. Sebutkan 3 manfaat formulir?

Jawaban : Untuk mengisi data, memperoleh data menjadi suatu keterangan tertentu, menghimpun data yang sama, menyampaikan informasi yang sama kepada bagian yang berbeda sebagai bukti fisik sebagai dasar tunjuk untuk bekerja.

3. Apa yang dimaksud dengan MEA?

Jawaban : Email adalah bentuk integrasi ekonomi ASEAN dalam artian adanya sistem perdagangan bebas antara negara-negara ASEAN.

4. Sebutkan tiga sifat magnet?

Jawaban: Memiliki gaya tarik, memiliki dua buah kutub yaitu kutub utara dan kutub selatan, kutub senama tolak menolak kutub tidak senama tarik menarik, memiliki gaya yang dapat menembus benda tertentu magnet dapat menarik benda-benda tertentu.

5. Sebutkan tiga contoh bentuk-bentuk kerjasama ASEAN?

Jawaban : Menyelenggarakan SEA Games, menyelenggarakan pembangunan proyek-proyek industri ASEAN ini, menyediakan cadangan keamanan pangan ASEAN terutama beras untuk keperluan darurat.

6. Sebutkan tiga manfaat tanggung jawab?

Jawaban : Dapat dipercaya orang lain, menumbuhkan rasa disiplin yang tinggi, dapat menghargai waktu, mampu berbuat adil dan mencoba untuk adil disukai orang.

7. Apa yang dimaksud dengan riwayat hidup?

Jawaban : Data yang berisi informasi tentang diri seseorang.

8. Sebutkan tiga manfaat magnet?

Jawaban : Magnet dapat mengatasi berbagai penyakit pembangkit tenaga listrik sebagai pengubah getaran menjadi suara.

9. Apa yang dimaksud dengan UKM?

Jawaban : Kegiatan ekonomi rakyat yang berskala kecil dengan bidang usaha yang secara mayoritas merupakan kegiatan usaha kecil dan perlu dilindungi untuk mencegah dari persaingan usaha yang tidak sehat.

10. Sebutkan tiga contoh yang mencerminkan sikap kerja keras di sekolah?

Jawaban : Belajar yang rajin di sekolah, tidak menyontek saat ulangan, mengerjakan ulangan sendiri menggunakan pemikiran diri sendiri, selalu mengerjakan pekerjaan rumah atau PR, selalu hadir tepat waktu di sekolah dan belajar yang rajin Untuk mencapai nilai tertinggi.

Disclaimer: Artikel ini dibagikan hanya semata-mata untuk bahan belajar siswa dan orang tua dalam membimbing putra-putrinya untuk menghadapi UAS Semester 1.***

 

Editor: Dea Pitriyani

Tags

Terkini

Terpopuler