Prediksi Soal UAS PAS Ganjil PG Matematika Kelas 7 SMP MTs K13 Lengkap Kisi-Kisi dan Kunci Jawaban 2021-2022

6 Desember 2021, 19:40 WIB
Kunci jawaban dan prediksi soal UAS PAS ganjil PG pelajaran Matematika khudus kelas 7 SMP MTS K13 berikut kisi-kisinya /RF._.Studio//

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini prediksi soal Ujian Akhir Semester ganjil atau UAS pas Matematika kelas 7 SMP MTs tahun ajaran 2021-2022.

Artikel ini telah menyebutkan 20 soal UAS PAS pilihan ganda mata pelajaran Matematika untuk kelas 7 SMP MTs K13/Kurikulum 2013 yang sudah dilengkapi dengan kisi-kisi dan kunci jawaban.

Siswa-siswi kelas 7 SMP MTs bisa menjadikan artikel ini sebagai bahan pembelajaran untuk dijadikan bahan evaluasi saat mengerjakan latihan soal Matematika di rumah.

Baca Juga: Latihan Soal PAS UAS Matematika Kelas 7 SMP MTs K13 Desember 2021, Lengkap dari Pilihan Ganda hingga Essay

Selain itu siswa-siswi kelas 7 SMP MTs juga bisa mempelajari dan mengamati kisi-kisi dan kunci jawaban pada soal Matematika berikut ini.

Sebagaimana dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id berikut ini soal UAS PAS Matematika kelas 7 SMP MTs dan kunci jawabannya.

1. Bilangan pecahan yang nilainya terkecil adalah ….
A. 5/12
B. 4/9
C. 3/8
D. 3/7

Jawaban: C

2. Nilai dari 4,23 – 2,138 adalah ….
A. 2,102
B. 2,092
C. 2,062
D. 2,032

Jawaban: B

4. Suhu kota A 10◦C , sedangkan suhu kota B 20◦C lebih dingin dari suhu kota A. Jika suhu kota C paling rendah serta suhu kota B dan C berselisih 5◦C , maka suhu kota C adalah ….
A. -5◦C
B. -10◦C
C. -12◦C
D.-15◦C

Jawaban: D

4. Dari 28 siswa yang mengikuti kegiatan ekstra kurikuler di sekolah,15 siswa mengikuti pramuka, 12 siswa mengikuti futsal, dan 7 siswa mengikuti keduanya.
Banyaknya siswa yang tidak menyukai keduanya adalah ….
A. 8
B. 7
C. 6
D. 5

Jawaban: C

5. Hasil dari (3x – 4) (5 – 2x) adalah ….
A. 6x2 – 7x +20
B. 6x2 + 7x -20
C. -6x2 – 23x + 20
D. -6x2 + 23 x – 20

Jawaban: D

6. Hasil dari (2x + y)2 adalah ….
A. 4x2 + 4xy + y2
B. 4x2 + 2xy + y2
C. 4x2 + 4x + y2
D. 4x2 + 2xy + y2

Jawaban: A

7. Kumpulan-kumpulan berikut ini yang merupakan himpunan adalah ….
A. kumpulan siswa nakal
B. kumpulan bilangan kecil
C. kumpulan siswa berbadan tinggi
D. kumpulan bilangan asli antara 4 dan 8

Jawaban: D

8. Kalimat berikut yang merupakan kalimat terbuka adalah ….
A. 10 – x = x
B. 13 + 2x =3
C. 3x + 3 = 9
D. 100 dibagi oleh 4 sama dengan 25

Jawaban: D

Baca Juga: Prediksi Soal Pilihan Ganda PAS UAS dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 SMP MTS Semester 1 TA 2021

9. Di dalam sebuah kelas terdapat 40 anak. Dari ke 40 anak tersebut, diketahui 30 anak gemar voli, 32 anak gemar basket dan 25 anak gemar keduanya.
Banyaknya anak yang tidak gemar voli maupun basket adalah ….
A. 3 anak
B. 5 anak
C. 7 anak
D. 12 anak

Jawaban: A

10. Penyelesaian dari persamaan x – 7 = 3 adalah ….
A. 10
B. 5
C. 4
D. 2

Jawaban: A

11. Hasil dari (-12) : 3 + 8 x (-5) adalah ….
A. -44
B. -36
C. 28
D. 48

Jawaban: A

12. Hasil dari 23 x 22 adalah ….
A. 16
B. 24
C. 32
D. 64

Jawaban: C

13. Pak Indra mempunyai cat sebanyak 4 kg. Sebanyak 1,2 kg digunakan untuk mengecat lemari, dan 0,8 kg untuk mengecat meja sisanya untuk mengecat kursi.
Banyaknya cat yang digunakan untuk mengecat kursi adalah…
A. 2,01 kg
B. 2,18 kg
C. 2,30 kg
D. 3,20 kg

Jawaban: B

14. Diketahui C = {elang, harimau, singa}.
Himpunan semesta berikut yang mungkin untuk himpunan C adalah :…

A. S = {Binatang ternak}
B. S = {Binatang berkaki dua}
C. S = {Binatang berkaki enam}
D. S = {Binatang pemakan daging}

Jawaban: D

15. Koefisien p pada bentuk aljabar 3p2 + 2pq – q + 5p adalah ….
A. 5
B. 3
C. 2
D. -1

Jawaban: A

16. Hasil dari (3x2 + 4x – 32) : (x + 4) adalah ….
A. 3x + 8
B. 3x – 8
C. 3x + 16
D.3x -16

Jawaban: B

17. Banyaknya himpunan bagian dari {a,b,c} adalah ….
A. 32
B. 24
C. 16
D. 8

Jawaban: D

18. Diketahui S = {bilangan cacah kurang dari 20}, A = {2, 3, 4, 6}, B = {1, 2, 3, 4, 5}.
A ∩ B adalah ….
A. {2, 3, 4}
B. {1, 2, 3}
C.{1, 2, 3, 4}
D. {2, 3}

Jawaban: A

Baca Juga: Kisi-kisi PAS dan Kunci Jawaban Soal Matematika Kelas 7 SMP Semester Ganjil Terbaru 2021

19. Diketahui S = {1, 2, 3, 4, 5,…, 10}, P = {2, 3, 5, 7}, dan Q = {1, 3, 5, 7, 9}
P ∩ Q = …..
A. {1, 2, 9}
B. {3, 5, 7}
C. {4, 6, 8,10}
D. {1, 2, 3, 5, 7, 9}

Jawaban: B

20. Hasil dari 7 + (-6) – (-7) = …..
A. -6
B. 6
C. -8
D. 8

Jawaban: D

Nah itulah soal dan kunci jawaban untuk kelas 7 SMP MTs yang diprediksi akan ada pada saat UAS atau PAS.

Disclaimer:

1. Artikel ini semata-mata hanya untuk memberikan pengetahuan kepada Adik-adik sebelum menghadapi UAS.

2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

Semoga Bermanfaat.***

Editor: Encep Faiz

Sumber: Kemdikbud

Tags

Terkini

Terpopuler