KUNCI JAWABAN Post Test Modul 2 Topik Paradigma Baru Kurikulum Merdeka Belajar

18 Juli 2022, 18:10 WIB
Kumpulan kunci jawaban dan pembahasan soal post test Modul 2 tentang paradigma baru Kurikulum Merdeka Belajar /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/LeeJeongSoo / 155 images

MANTRA SUKABUMI - Kumpulan soal post test Modul 2 Kurikulum Merdeka Belajar tahun ajaran 2022-2023.

Soal pots test yang akan kita bahas kali ini yaitu Modul 2 tentang paradigma baru Kurikulum Merdeka Belajar.

Untuk memudahkan pemaham ibu dan bapak guru, soal post test yang disediakan telah dilengkapi dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Kurikulum Merdeka Belajar sebagai Referensi

Soal post test terdiri dari 10 soal yang meliputi soal penalaran pemahaman Kurikulum Merdeka Belajar.

Penasaran seperti apa soalnya? Yuk simak pembahasan selengkapnya di bawah ini.

Dilansir mantrasukabumi.com dari video yang diunggah di kanal YouTube Update Pendidikan, inilah latihan soal mandiri Modul 2.

Post Test Modul 2 Topik Kurikulum Paradigma Baru

1. Sebelum tahun ajaran baru dimulai, Pak Seno menggali informasi mengenai kebutuhan dan kemampuan murid untuk merancang pembelajaran yang akan dilakukan. Hal yang dilakukan Pak Seno merupakan contoh penerapan prinsip umum pembelajaran paradigma baru, yaitu...

Jawab : Mempertimbangkan kebutuhan capaian pembelajaran murid saat ini

2. Untuk memberikan wawasan dan gambaran yang kontekstual mengenai peran murid SMP Merdeka Belajar pada masa yang akan datang, Pak Ardianto bekerja sama dengan sebuah partai politik dalam mengadakan proyek pembelajaran berbasis pelayanan masyarakat. Apakah hal yang dilakukan oleh Pak Ardianto tersebut tepat?

Jawab : Tidak tepat, Pak Ardianto seharusnya dapat memilih komunitas lain yang netral untuk berkolaborasi dalam pembelajaran.

Baca Juga: Contoh Soal Post Test Modul 3 Kurikulum Merdeka Dilengkapi Kunci Jawaban

3. Capaian pembelajaran merupakan kompetensi yang disusun oleh satuan pendidikan sebagai dasar rancangan pembelajaran yang harus dilalui murid.

Jawab : Benar

4. Capaian pembelajaran berisi kompetensi inti dan konten esensial yang harus dicapai dalam satu fase.

Jawab : Benar

5. Anak mulai merepresentasikan dunianya dengan kata dan gambar. Mereka mulai menggunakan bahasa serta gambar/simbol untuk menggambarkan suatu konsep yang konkret. Deskripsi tersebut menjelaskan kognitif anak pada tahapan...

Jawab : Pra-operasional

6.Belajar merupakan proses membangun pengetahuan baru dan dilakukan sendiri oleh murid. Pengetahuan baru ini dibangun dari kemampuan awal, pengalaman belajar, dan interaksi sosial yang dimiliki murid. Pandangan tersebut sesuai dengan teori belajar yang digunakan dalam penyusunan capaian pembelajaran, yaitu...

Jawab : Konstruktivisme

7. Capaian pembelajaran merupakan satu-satunya acuan yang digunakan dalam menyusun program intrakurikuler, projek penguatan profil pelajar pancasila, dan ekstrakurikuler.

Jawab : Salah

8. Alur Tujuan Pembelajaran merupakan kompetensi pada capaian pembelajaran yang disusun dalam satu fase

Jawab : Benar

Baca Juga: Kumpulan Soal Post Test Kurikulum Merdeka Modul 3 Dilengkapi Kunci Jawaban

9. Berikut ini merupakan penerapan pembelajaran berdiferensiasi di kelas, kecuali...

Jawab : Seluruh murid hanya mempelajari materi dari video pembelajaran yang dibuat guru

10. Di awal tahun pelajaran, Bu Sari mengidentifikasi murid di kelasnya (fase C) masih memiliki kemampuan membaca seperti di fase A. Hal yang sebaiknya tidak dilakukan Bu Sari adalah...

Jawab : Memberikan pendampingan pada murid tersebut

Nah, itulah kumpulan latihan soal mandiri post test Modul 2 topik kurikulum paradigma baru.

Semoga bermanfaat.***

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih

Terkini

Terpopuler