Kunci Jawaban Soal Latihan Fikih Kelas 2 SD MI Semester 1

2 September 2022, 10:20 WIB
Kunci Jawaban Soal Latihan Fikih Kelas 2 SD MI Semester 1 /Foto: Pixabay/Victoria_Borodinova/

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini kumpulan kunci jawaban soal latihan mata pelajaran Fikih kelas 2 SD MI semester 1.

Adik-adik kelas 2 SD MI bisa melihat bocoran soal latihan UTS PTS semester 1 disini.

Bocoran soal latihan UTS PTS Fikih kelas 2 SD MI semester 1 ini juga sudah disediakan lengkap dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Matematika Kelas 8 SMP MTs Kurikulum Merdeka Berikut Pembahasan

Dilansir mantrasukabumi.com dari laman buku.kemdikbud.go.id pada 2 September 2022, berikut prediksi soal PTS UTS Fikih kelas 2 MI semester 1 dan kunci jawaban.

1. Jamaah laki-laki apabila mengetahui imam salah atau lupa maka mengingatkan nya dengan cara...
A. Menepuk tangan
B. Membaca subhanallah
C. Membaca istighfar
Jawaban : B

2. Shalat berjamaah paling sedikit dilakukan ... orang.
A. dua
B. Satu
C. tiga
Jawaban : A

3. makmum yang tidak dapat mengikuti imam secara sempurna disebut makmum ...
A. muwafiq
B. masbuk
C. mabruk
Jawaban : B

4. Bacaan imam dalam shalat berjama’ah harus benar dan fasih. Bacaan benar dan fasih merupakan syarat ... .
A. menjadi khotib
B. menjadi makmum
C. menjadi imam
Jawaban : C

5. Cara mengingatkan imam yang lupa bagi makmum perempuan adalah….
A. Menepuk pundak teman
B. Menepuk punggung tangan sebanyak 2x
C. Menepuk punggung imam

Jawaban : B

6. Orang yang mengikuti shalat di belakang imam disebut ….
A. Makmum
B. Muazin
C. Imam
Jawaban : A

Baca Juga: Kunci Jawaban Kue-kue Mao Halaman 57 Bahasa Indonesia Kelas 7 SD MI Kurikulum Merdeka

7. Jika imamnya perempuan, maka makmumnya harus ... .
A. laki-laki remaja
B. laki-laki dewasa
C. perempuan

Jawaban : C
8. Tempat yang paling tepat untuk mengerjakan salat fardu berjamaah adalah ...
A. rumah
B. masjid
C. tanah lapang

Jawaban : B
9. Shalat berjamaah adalah shalat yang dilakukan dengan ...
A. bersama-sama
B.munfarid
C. sendirian

Jawaban : B
10. Ma'mum yang tertinggal shalat berjamaah disebut ....
A. Imam
B. Masbuk
C. Muwafik

Jawaban : B

11. Orang yang memimpin shalat berjamaah disebut?
A. Imam
B. Ma'mum
C. Muadzin
Jawaban : A

12. syarat menjadi makmum adalah niat mengikuti...
A. dirinya sendiri
B. temannya
C. imam
Jawaban : C

13. mengikuti gerakan imam dalam shalat berjamaah hukumnya ...
A. sunnah
B. wajib
C. mubah
Jawaban : B

14. Shalat berjamaah ... dari pada shalat sendirian.
A. lebih sedikit
B. lebih banyak
C. lebih utama
Jawaban : C

Baca Juga: Kisi-kisi Soal UTS PTS Matematika Kelas 2 SD MI Semester 1 Tahun Ajaran 2022, Lengkap Kunci Jawaban

15. Makmum tidak boleh ... gerakan imam.
A mendahului
B. menambah
C. Mengikuti
Jawaban : A

16. Berikut ini yang merupakan manfaat salat berjamaah adalah...
A. Menjadi terkenal
B. Sebagai penguat silaturahmi
C. Mendapat pujian rajin ibadah
Jawaban : B

17. Berikut ini yang bukan termasuk syarat menjadi imam adalah...
A. Rumah dekat dengan masjid
B. mengetahui hukum yang berkenaan dengan shalat
C. sehat akalnya

Jawaban : A

18. Keutamaan sholat berjamaah dibandingkan shalat sendirian adalah....
A. 27 derajat
B. 23 derajat
C. 25 derajat
Jawaban : A

19. Hukum shalat berjama’ah adalah ... .
A. Sunnah
B. Makruh
C. Wajib
Jawaban : A

20. Di bawah ini orang yang tidak boleh menjadi imam adalah...
A. Perempuan bagi ma'mum laki laki
B. Perempuan bagi ma'mum Perempuan
C. Laki laki bagi ma'mum laki laki

Jawaban : A

Disclaimer : 1. Soal PTS UTS dibuat oleh tenaga pendidik ahli Nani Supartini S.Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia.

2. Kunci jawaban tidak dibuat 100% benar

3. Soal PTS UTS bisa saja tidak sesuai dengan aslinya.***

Editor: Ina Herlina

Tags

Terkini

Terpopuler