Contoh Soal USP TIK Kelas 12 SMA SMK MA TA 2023 Kurikulum 2013 Pilihan Ganda Ujian Sekolah

2 April 2023, 11:17 WIB
Contoh Soal USP TIK Kelas 12 SMA SMK MA TA 2023 Kurikulum 2013 Pilihan Ganda Ujian Sekolah /Freepik/pch.vector/

MANTRA SUKABUMI - Inilah soal USP mata pelajaran TIK kelas 12 SMA SMK MA dengan soal terbaru dapat disimak teman-teman dibawah ini.

Kumpulan contoh soal USP TIK dengan soal bentuk pilihan ganda ini disajikan dengan soal materi kurikulum 2013 semester 2 tahun ajaran 2023 terbaru pada artikel ini.

Dengan soal ujian sekolah TIK ini diharapkan dapat teman-teman ketahui soalnya yang telah diketahui dengan kunci jawaban yang bermanfaat untuk dipelajari.

 

Maka dari itu soal USP TIK dapat disimak dengan baik sebagai soal referensi untuk memudahkan dalam belajar dan berlatih soal.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber inilah soal dan kunci jawaban USP TIK kelas 12 SMA SMK MA berikut ini.

Soal Pilihan Ganda TIK Kelas 12 SMA SMK MA Tahun Ajaran 2023:

1. Ketika ingin membuka dokumen baru di word, kita klik tulisan…

A. Menu text
B. Menu layout
C. Menu edit
D. Menu file
E. Menu view

Jawaban : D

Baca Juga: Kata-kata Ramadhan Lucu Mengundang Tawa, Cocok Dibagikan di Media Sosial Instagran dan Twitter

2. Tool yang digunakan untuk memotong area objek adalah ...

A. Step and repeat
B. Smart fill
C. Effect bevel
D. Complex start
E. Cropping

Jawaban: E

3. Suatu jendela yang berisi pengaturan dari suatu perintah disebut ...

A. Ruler
B. Drawing page
C. New document
D. Crosshair
E. Docker

Jawaban: E

4. Berikut merupakan kotak dialog new yang harus diisi pada aplikasi Adobe Photoshop adalah ...

A. Preset size
B. Toolbox
C. Marquee tool
D. Menu bar
E. Mode bitmap
Jawaban: A

5. Berikut yang bukan merupakan program yang digunakan dalam berbagai macam desain grafis ...

A. Corel draw
B. PowerPoint
C. Adobe Photoshop
D. Inkspace
E. Paint

Jawaban: B

 

6. Berikut ini yang bukan termasuk ikon dalam menu toolbar adalah…

A. Save
B. Open
C. New
D. Redo
E. Picktool

Jawaban : E

7. Ikon dalam word yang memiliki fungsi menu edit lalu klik paste disebut…

A. Undo
B. Copy
C. Save
D. Paste
E. Redo

Jawaban : D

8. Grafis berbasis vektor memiliki ciri utama yaitu…

A. Berpusat pada dot
B. Berpusat pada pixel
C. Pecah apabila diperbesar
D. Tidak resolution dependent
E. Resolution dependent

Jawaban : E

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 2 Disatuan Pendidikan Kejuruan Atau SMK Terdapat Karakteristik Khusus

9. Sebuah gambar yang terbentuk
dari koordinat-koordinat disebut…

A. Objek
B. Shape
C. Grafis
D. Bitmap
E. Vektor

Jawaban : C

10. Tampilan di sebelah kanan pada CorelDraw disebut ...

A. Taskpane
B. Docker
C. Shaping
D. Tools menu
E. Menu edit

Jawaban: A

Disclaimer:

1. Kisi-kisi soal US Ujian Sekolah TIK kelas 12 SMA SMK MA ini, dibuat di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).

2. Soal dan kunci jawaban di atas dibuat hanyalah sebagai bahan referensi dan tidak mutlak.***

Editor: Ajeng R H

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler