20 Soal US Ujian Sekolah PJOK Kelas 9 SMP MTs dan Kunci Jawaban Sumatif Akhir Jenjang Tahun 2023

13 Mei 2023, 06:17 WIB
20 Soal US Ujian Sekolah PJOK Kelas 9 SMP MTs dan Kunci Jawaban Sumatif Akhir Jenjang Tahun 2023 /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/ @rotia

MANTRA SUKABUMI - Ujian Sekolah merupakan fase akhir yang harus dilewati murid kelas 9 SMP MTs sebelum lulus.

Beberapa mata pelajaran akan diujikan untuk memgetahui tingkat kemampuan siswa siswi kelas 9 SMP MTs selama belajar di sekolah.

Nilai Ujian Sekolah atau SAJ Sumatif Akhir Jenjang bisa kamu dapatkan jika rajin mengoptimalkan pengetahuan untuk terus belajar di rumah.

Baca Juga: Soal Bahasa Inggris Asesmen Madrasah Tsanawiah Ujian Sekolah Semester 2, Kelas 4 SD MI dengan Kunci Jawaban PG

Oleh karena itu, tim mantrasukabumi.com sediakan contoh soal Ujian Sekolah pelajaran PJOK dan kunci jawaban sebagai bahan kisi-kisi Tahun 2023.

Diharapkan dengan adanya kisi-kisi soal PJOK ini bisa membantu adik-adik kelas 9 SMP MTs mendapatkan nilai bagus diakhir semester 2.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Sabtu, 13 Mei 2023 inilah soal dan kunci jawaban Ujian Sekolah PJOK kelas 9 SMP MTs.

1. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini yang merupakan variasi gerak spesifik permainan bola basket.

1) Berdiri dengan sikap melangkah.
2) Badan agak condong ke depan.
3) Berat badan tertumpu pada kaki depan.
4) Menggiring bola sambil berjalan, dilanjutkan dengan lari (menggunakan tangan kanan dan kiri).
5) Pembelajaran dilakukan secara perorangan atau kelompok.
6) Pembelajaran dilakukan sejauh 20 – 30 meter

Berdasarkan pernyataan-pernyataan di atas, gerakan tersebut merupakan variasi gerak spesifik menggiring bola . . . .

a. menggiring bola mengikuti teman yang di depannya
b. menggiring bola menitari bendara
c. menggiring bola sambil berjalan
d. menggiring bola sambil berjalan dan berlari

Jawaban: D

2. Suatu program untuk menurunkan angka kecelakaan beserta seluruh akibatnya merupakan . . . .

a. keselamatan lalu lintas
b. tertib berlalulintas
c. taat berlalulintas
d. hakikat berlalulintas

Jawaban: A

3. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini yang merupakan variasi gerak spesifik permainan bola basket.

1) Berdiri dengan sikap melangkah.
2) Badan agak condong ke depan.
3) Berat badan tertumpu pada kaki depan.
4) Menggiring bola basket mengikuti teman yang di depannya.
5) Pembelajaran ini dilakukan berpasangan dalam bentuk kelompok.
6) Selama melakukan gerakan tidak boleh bersinggungan sesama teman.
7) Pembelajaran dilakukan sejauh 20 – 30 meter.

Berdasarkan pernyataan-pernyataan di atas, gerakan tersebut merupakan variasi gerak spesifik menggiring bola . . . .

a. menggiring bola mengikuti teman yang di depannya
b. menggiring bola menitari bendara
c. menggiring bola sambil berjalan
d. menggiring bola sambil berjalan dan berlari

Jawaban: A

4. Pada awal penemuannya olahraga permainan bola voli ini dinamakan…

a. Soccer
b. Battledores
c. Tenez
d. Mintonette

Jawab: D

5. Pola untuk mencapai kesehatan fisik awalnya …
a. istirahat yang cukup
b. pemulihan rutin
c. Mengatur pola makan
d. olahraga teratur

Jawab: C

Baca Juga: Contoh Soal PAT UKK Bahasa Sunda Kelas 5 SD MI Semester 2 sesuai Kisi-kisi Lengkap Kunci Jawaban UAS 2023

6. Pelari akan memutar kakinya sekeras dia mendengarkan …

a. hati-hati
b. siap
c. sudah selesai
d. ya

Jawab: B

7. Jumlah pemain per tim dalam pertandingan sepak bola adalah …

a.10 pemain
b.12 pemain
c.9 pemain
d.11 pemain

Jawab: D

8. Memasukkan bola ke keranjang lawan dan menjaga keranjang sendiri agar tidak kemasukkan bola. Untuk dapat memainkan bola dengan baik perlu melakukan teknik gerakan dengan baik. Pernyataan tersebut merupakan . . . .

a. hakikat permainan bola basket
b. tujuan permainan bola basket
c. prinsip permainan bola basket
d. fungsi permainan bola basket

Jawaban: B

9. Berikut adalah teknik dasar yang digunakan dalam pertandingan sepak bola:

a. menggiring
b. servis
c. block
d. smash

Jawab: A

10. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini yang merupakan variasi gerak spesifik mengoper dan menangkap bola permainan bola basket.

1) Berdiri tegak, berpasang-pasangan, dan saling berhadapan.
2) Mengoper dan menangkap bola dalam formasi berbanjar (passing run) atau setelah melakukan bergerak lari pindah tempat.
3) Pembelajaran dilakukan secara berulang-ulang selama 5 menit.

Berdasarkan pernyataan-pernyataan di atas, gerakan tersebut merupakan variasi gerak spesifik mengoper dan menangkap bola permainan bola basket . . . .

a. mengoper dan menangkap bola formasi berbanjar (passing run)
b. mengoper dan menangkap bola dari atas kepala tanpa pantulan
c. mengoper dan menangkap bola berpasangan di tempat
d. mengoper dan menangkap bola formasi segitiga

Jawaban: A

11. Gerak spesifik menggiring bola rendah permainan bola basket dilakukan dengan tujuan untuk melakukan . . . .

a. terobosan ke arah pertahanan lawan
b. penguasaan bola dipertahanan sendiri
c. penguasaan bola dipertahanan lawan
d. memperagakan teknik menggiring bola

Jawaban: A

12. Lantai gym juga bisa disebut sebagai.

a. lantai Latihan
b. Esense tanah
c. senam ritmik
d. senam ritmik

Jawab: D

13. Faktor yang paling dominan dalam kecelakaan berlalu lintas diakibatkan oleh . . . .

a. manusia
b. kendaraan
c. jalan
d. cuaca

Jawaban: A

14. Upaya penangkalan di dalam menanggulangi kecelakaan lalu lintas, pada dasarnya meliputi perekayasaan berbagai bidang yang berkaitan dengan masalah transportasi, yang dilaksanakan melalui koordinasi yang baik antar instansi terkait merupakan metode . . . .

a. preventif
b. pre-emptif
c. kuratif
d. rehabilitatif

Jawaban: B

15. Kejuaraan dunia bulu tangkis untuk putra adalah….

a. Jarum Super championship
b. Sudirman Cup
c. Thomas Cup
d. Uber Cup

Jawaban: C

Baca Juga: LATIHAN SOAL Sumatif Akhir Jenjang SAJ Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Semester 2 Kunci Jawaban PG 2023

16. Start renang yang dilakukan dari tempat start bawah adalah renang gaya ….
a. Bebas
b. Dada/katak
c. Kupu-kupu
d. Punggung

Jawaban: D

17. Kecuali untuk opsi perawatan kesehatan....

a. jangan berolahraga
b. mandi bersih
c. makan sehat
d. sikat gigiku

Jawab: C

18. Tujuan pembelajaran variasi gerakan melempar dan menangkap bola permainan rounders adalah…

a. mematangkan teknik dasar
b. keterampilan teknik dasar
c. mengombinasikan gerakan
d. memperagakan teknik dasar

Jawaban: C

19. Variasi dalam permainan rounders merupakan gabungan beberapa gerak dasar yang dilakukan dalam . . . .

a. beberapa rangkaian gerakan
b. dua rangkaian gerakan
c. semua rangkaian gerakan
d. satu rangkaian gerakan

Jawaban: D

20. Kecuali pergerakan jarak pendek....

a. awal
b. Masukkan garis finish
c. gerakan berkelanjutan
d. sambil berenang

Jawab: D

Disclaimer : Kumpulan soal Ujian Sekolah US SAS PJOK kelas 9 SMP MTs plus kunci jawaban dan kisi-kisi ini dibuat berdasarkan pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).***

Editor: Ajeng R H

Tags

Terkini

Terpopuler