Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 SD MI Halaman 16, Ada Berapa Banyak Rusuk Kubus?

- 7 Oktober 2021, 10:50 WIB
Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 SD MI Halaman 16, Ada Berapa Banyak Rusuk Kubus?
Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 SD MI Halaman 16, Ada Berapa Banyak Rusuk Kubus? /pixabay.com/StockSnap

Tulislah nama rusuk-rusuk tersebut.

Jawaban: AE, AB, EF, FB, FG, GH, GE, GC, HD, DA, DC, dan CB.

c. Apakah sudut kubus sama besar? Jelaskan.

Jawaban: Ya, semua titik sudut kubus sama besar.

d. Ada berapa banyak sudut kubus ?

Baca Juga: Apa Saja Sifat-sifat Cahaya? Kunci Jawaban IPA Tematik kelas 4 SD dan MI Tema 5 Subtema 1

Jawaban: 8 buah

Tulislah nama sudut kubus: A, B, C, D, E, F, G, H

e. Apakah bidang kubus sama luas ? Jelaskan

Jawaban: Ya, karena semua bidang berbentuk persegi dengan panjang sisi yang sama.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah