PAS UAS Tema 4 Kelas 4 SD MI, Simak Soal dan Kunci Jawaban

- 15 November 2021, 19:55 WIB
PAS UAS Tema 4 Kelas 4 SD MI, Simak Soal dan Kunci Jawaban
PAS UAS Tema 4 Kelas 4 SD MI, Simak Soal dan Kunci Jawaban /Pixabay / Picumbo.

Baca Juga: Kisi-kisi Soal Pilihan Ganda UAS IPS Kelas 4 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013, Dilengkapi Kunci Jawaban

5. Nerima menggalang kegiatan sosial dan meningkatkan semangat gotong royong dan kekeluargaan merupakan pengamalan Pancasila sila ke
a 1
b 2
c 3
d 4 jawabannya adalah C 3

6. Yang bukan merupakan jenis cerita adalah
a dongeng
b cerpen
c mitos
d majalah
jawabannya adalah D majalah

7. Cerita khayalan atau fiksi yang biasanya bersifat menghibur dan mengandung nilai pendidikan juga diceritakan turun-temurun disebut
a legenda
b dongeng
c mitos
d sejarah
jawabannya adalah B dongeng

8. Cerita si kancil dan petani merupakan salah satu cerita
a legenda
b dongeng
c mitos
d sejarah
jawabannya adalah B dongeng

9. Tokoh yang diutamakan pencitraannya dalam novel yang bersangkutan Ia merupakan tokoh yang paling banyak diceritakan baik sebagai pelaku kejadian maupun yang dikenai kejadian disebut
a tokoh utama
b tokoh pembantu
c tokoh antagonis
d tokoh protagonis
jawabannya adalah A tokoh utama

10. Tempat Dimana toko atau si pelaku mengalami kejadian atau peristiwa di dalam cerita seperti misalnya di dalam bangunan tua di sebuah gedung dan lain sebagainya disebut
a latar belakang
b latar tempat
c latar waktu
d background
jawabannya adalah B latar tempat

11. Berikut manfaat hutan bakau kecuali
a menahan hempasan air laut ke dalam
b sebagai penangkap zat pencemar dan limbah industri
c melindungi pantai dari erosi dan abrasi
d Pembuatan hutan bakau dapat dijadikan usaha pertambakan
jawabannya adalah B muatan hutan bakau dapat dijadikan usaha pertambakan

Baca Juga: Prediksi Soal UAS Semester 1 Tema 4 Kelas 5 SD MI Semester 1 Lengkap Pembahasan dan Kunci Jawaban

12. Kegiatan yang menghasilkan barang adalah
a guru
b dokter
c tukang cukur
d penjahit
jawabannya adalah D penjahit

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah