Kumpulan Prediksi Soal UAS Seni Budaya Kelas 7 SMP MTs Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban

- 17 November 2021, 08:55 WIB
Ilustrasi Kumpulan Prediksi Soal UAS Seni Budaya Kelas 7 SMP MTs Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban.
Ilustrasi Kumpulan Prediksi Soal UAS Seni Budaya Kelas 7 SMP MTs Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban. /Pixabay/tjevans

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini kumpulan soal UAS Mapel seni budaya untuk kelas 7 SMP dan Mts.

Menghadapi UAS semester 1, kelas 7 SMP dan Mts tentu harus bersiap agar lebih paham dalam menjawab semua soal yang akan muncul.

Dalam artikel ini sudah tersedia 19 soal pilihan ganda yang sudah dilengkapi dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Kumpulan Soal UAS PAS Mapel SBDP Kelas 4 SD MI Semester 1, Lengkap Pembahasan Isi Kunci Jawaban

Soal-soal tersebut dimaksudkan sebagai bahan belajar siswa-siswi di rumah, namun diharapkan tidak terpaku pada kunci jawaban yang sudah tersedia.

Sebagaimana dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id, berikut kisi-kisi soal UAS PAS Seni Budaya kelas 7 SMP tahun ajaran 2021.

1. Ungkapan gagasan atau perasaan estetis dan bermakna yang diwujudkan melalui media titik, garis, bidang, bentuk, warna, tekstur, dan gelap terang yang ditata dengan prinsip-prinsip tertentu merupakan pengertian dari ....

A. seni musik
B. seni kerajinan
C. seni rupa
D. seni kriya

Jawaban: C

2. Hal yang tidak termasuk dalam pengertian seni adalah ….

A. Karya manusia
B. Ekspresi jiwa
C. Praktis/instan
D. Bernilai estetis

Jawaban: C

3. Seni rupa jika dilihat dari fungsinya dibagi menjadi dua, yaitu ....

A. Seni rupa kriya dan seni rupa desain
B. Seni rupa murni dan seni rupa terapan
B. Seni rupa dua dimensi dan seni rupa tiga dimensi
C. Seni rupa dwimatra dan seni rupa trimatra

Jawaban: B

Baca Juga: Prediksi Soal UAS Biologi Kelas 10 SMA dan MA Semester 1 Tahun Ajaran 2021, Dilengkapi dengan Kunci Jawaban

4. Karya seni rupa yang memiliki ukuran panjang, lebar, dan hanya dapat dilihat dari depan merupakan hasil karya seni ....

A. trimatra
B. dwimatra
C. kriya
D. sketsa/desain

Jawaban: B

5. Di bawah ini termasuk unsur-unsur seni rupa, kecuali ....

A. garis
B. tekstur
C. bidang
D. keindahan

Jawaban: D

6. Karya seni rupa yang dibuat semata-mata hanya untuk nilai estetis/keindahan saja adalah ....

A. seni rupa murni (pure art)
C. seni rupa terapan (applied art)
B. seni rupa sketsa
D. seni rupa kriya

Jawaban: A

7. Di bawah ini adalah hasil karya seni rupa terapan yang digunakan dalam pertanian, kecuali ....

A. canting
C. gebotan/ alat perontok padi
B. cangkul
D. pedang

Jawaban: A

8. Salah satu unsur seni rupa yang paling sederhana adalah ....

A. garis
B. bidang
C. titik
D. Warna

Jawaban: C

Baca Juga: 5 Contoh Kegiatan Manusia yang Dapat Menyebabkan Banjir, Kunci Jawaban Soal Uraian Tema 8 Kelas 5 SD dan MI

9. Berikut ini merupakan jenis karya seni rupa tiga dimensi yang bercorak daerah, kecuali ….

A. gerabah
B. vas bunga
C. sketsa
D. kendi

Jawaban: C

10. Berikut ini hasil karya seni rupa dua dimensi yang ada di daerah Indramayu, yaitu….

A. batik paoman
B. kerajinan perak
C. wayang golek
D. batik songket

Jawaban: A

11. Menggambar objek benda yang diwujudkan di atas bidang gambar melalui kemahiran tangan merupakan pengertian dari ....

A. mengukir benda
B. mencetak bentuk
C. memahat bentuk
D. menggambar bentuk

Jawaban: D

12. Berikut ini merupakan media yang digunakan untuk menggambar, kecuali ....

A. pensil
B. sudip
C. pena
D. kertas gambar

Jawaban: B

13. Menggambar bentuk sering disebut dengan menggambar ....

A. alam benda
B. objek
C. media
D. pola

Jawaban: B

14. Benda yang memiliki bentuk bebas adalah benda yang bentuknya ....

A. balok
B. silindris
C. tidak beraturan
D. piramid

Jawaban: C

15. Batik, gerabah, kendi, termasuk contoh hasil karya seni ....

A. grafis
B. lukis
C. kriya
D. desain

Jawaban: C

16. Lagu yang tumbuh dan berkembang di daerah tertentu, disebut ....

A. lagu nusantara
B. lagu rakyat
C. lagu klasik
D. lagu daerah

Jawaban: D

17. Musik tarling merupakan jenis musik yang berkembang di daerah ....

A. Cirebon-Subang
B. Indramayu-Cirebon
C. Indramayu-Majalengka
D. Majalengka-Bandung

Jawaban: B

18. Ciri-ciri yang menonjol pada lagu daerah adalah ....
A. menarik
B. terikat aturan
C. sederhana
D. meriah

Jawaban: C

19. Tangga nada diatonis pada alat musik angklung dikembangkan oleh tokoh musik daerah yang bernama...

A. Ariel Noah
B. Daeng Soetigna
C. Tatang S.
D. Sule

Jawaban: D

Disclaimer: Prediksi kisi-kisi soal UAS PAS beserta kunci jawabannya tersebut di atas bisa saja tidak sesuai dengan kumpulan soal aslinya.***

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah