Soal UAS PAS PAI Kelas 5 SD MI Semester Ganjil, Arti Al Hujarat dan Al Maidah

- 22 November 2021, 19:37 WIB
Kumpulan soal UAS PAS mata pelajaran PAI kelas 5 SD MI lengkap kunci jawaban dan pembahasan Al Maidah dan Al Hujarat
Kumpulan soal UAS PAS mata pelajaran PAI kelas 5 SD MI lengkap kunci jawaban dan pembahasan Al Maidah dan Al Hujarat /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/Ztasel

1. Al-Maidah artinya ….
A. kamar-kamar
B. Segumpal darah
C. lebah
D. hidangan

Jawaban: D

Pembahasan: Surah Al-Ma'idah (bahasa Arab:ةد ﺋﺂﻣ ﻟا, al-Mā'idah, "Jamuan Hidangan") adalah surah ke-5 dalam Al-Qur'an

2. Memakan bangkai, darah dan daging babi hukumnya adalah ....
A. wajib
B. makruh
C. sunnah
D. haram

Jawaban: D

Pembahasan: Pada surat Al-Maidah ayat 3, Babi termasuk ke dalam salah satu makanan haram. Tidak hanya dagingnya saja yang diharamkan, akan tetapi seluruh bagian dari tubuh babi yang diolah baik dalam bentuk makanan maupun produk lainnya diharamkan untuk dikonsumsi dan dipergunakan.

Baca Juga: Pilihan Ganda Prediksi Soal UAS PAS PAI Kelas 7 SMP MTs Tahun 2021 Nama-nama Asmaul Husna

3. Surah dan ayat yang terakhir turun adalah ….
A. Al-Alaq : 1-5
B. An-Nas
C. An-Nisa : 3
D. Al-Maidah ayat 3

Jawaban: B

Pembahasan: Dalam Al Quran An-Nas merupakan surat terakhir yang terdapat pada juz 30.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah