Soal PAS UAS Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP MTS Semester 1 Kurikulum 2013, Kisi-kisi dan Kunci Jawaban

- 28 November 2021, 19:54 WIB
Soal PAS UAS Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP MTS Semester 1 Kurikulum 2013, Kisi-kisi dan Kunci Jawaban
Soal PAS UAS Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP MTS Semester 1 Kurikulum 2013, Kisi-kisi dan Kunci Jawaban /unsplash@mimi thian/

Warung hidup banyak manfaatnya untuk keluarga sehingga keluarga dapat mengupayakan pembentukannya. Manfaat yang dapat diperoleh oleh masyarakat dari upaya warung hidup adalah pemenuhan gizi keluarga,menambah nilai ekonomi
keluarga, penghijauan, dan keindahan.

Ringkasan yang tepat dari dua paragraf tersebut adalah...

A. Manfaat warung hidup adalah dapat untuk memenuhi gizi keluarga,menambah nilai ekonomi keluarga,penghijauan,dan keindahan.
B. Manfaat warung hidup dari lahan di sekitar rumah adalah dapatuntuk memenuhi gizi keluarga,menambah nilai ekonomi keluarga,penghijauan,dan keindahan.
C. Warung hidup adalah lahan yang ditanami dengan berbagai tanaman yang bermanfaat bagi pemenuhan gizi keluarga,menambah nilai ekonomi keluarga, penghijauan,dan keindahan.
D. Warung hidup adalah lahan yang ditanami berbagai tanaman yang bermanfaat
bagi pemenuhan gizi keluarga,menambah nilai ekonomi keluarga,penghijauan, dan keindahan.Tanaman yang ditanam dapatberupa buah-buahan dan sayur-mayur.

kunci jawaban: A

5. Perhatikan penulisan kalimatjudul teks eksemplum berikut ini. tragedi menginap di kost.

Penulisan kalimat judul yang sesuai dengan ejaan yang benar adalah ...

A Tragedi menginap di kost.
B Tragedi Menginap Di Kost.
C Tragedi Menginap di Kost.
D tragedi menginap di kost.

kunci jawaban: C

Baca Juga: Soal UAS PAS Mata Pelajaran IPA Kelas 9 SMP MTS, Kunci Jawaban Penyakit Menular Melalui Organ Reproduksi

6. Akhirnya, setelah berpamitan aku langsung ke arah parkiran mobilku.Tiba-tiba saat
aku hendak masuk ke dalam mobilku, tiba-tiba ada seorang lelaki yang menarik tanganku dan mendekap mulutku.Lalu laki-laki tersebut mengatakan “Berikan uang atau kau mati!”.

Kata rujukan dalam kutipan teks di atas adalah ...

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah