Soal Latihan Tematik Tema 5 Kelas 3 SD MI Semester Ganjil TA 2021 dan Kunci Jawabannya

- 3 Desember 2021, 08:45 WIB
Soal Latihan Tematik Tema 5 Kelas 3 SD MI Semester Ganjil TA 2021 dan Kunci Jawabannya
Soal Latihan Tematik Tema 5 Kelas 3 SD MI Semester Ganjil TA 2021 dan Kunci Jawabannya /Pixabay.com/ Gerhard G.

  Air bukan hanya sebagai sumber energi bagi tubuh. Air juga merupakan sumber energi listrik. Listrik adalah salah satu energi yang sangat dibutuhkan manusia.

Baca Juga: Soal UAS PAS Kelas 3 SD MI Tematik Pilihan Ganda Tema 6 K13 Semester 1 Lengkap Kunci Jawaban

Bumi yang kita tempati adalah milik semua makhluk yang hidup di bumi. Kita harus menjaga kelestarian energinya. Kita tidak boleh memikirkan kepentingan diri sendiri. Kita harus memikirkan kepentingan bersama. Jika sumber energi habis, maka kehidupan manusia akan terancam.

  Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk melestarikan sumber energi. Di antaranya adalah:
1. merawat dan memelihara tanam-tanaman, 2. melakukan penghijauan,
3. tidak membuang sampah dan Iimbah ke sumber air,
4. menggunakan air secukupnya saja. Marilah mencoba untuk menerapkannya dalam kegiatan sehari-hari.

Kalian telah membaca wacana di atas. Sekarang, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut !

1. Mengapa kita membutuhkan makanan dan minuman?

Jawaban : Karena makanan dan minuman merupakan sumber energi bagi tubuh.

2. Apa gunanya air bagi tubuh?

Jawaban : Sebagian sumber energi bagi tubuh

3. Mengapa banyak daerah yang kekurangan air bersih?

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah