Contoh Latihan Soal UAS PAS Semester 1 Tema 3 Kelas 5 SD MI Tahun 2021, Lengkap dengan Jawaban

- 4 Desember 2021, 22:38 WIB
Kunci jawaban soal PAS UAS IPA kelas 9 SMP/MTS sederajat semester kurikulum 2013 tahun 2021.
Kunci jawaban soal PAS UAS IPA kelas 9 SMP/MTS sederajat semester kurikulum 2013 tahun 2021. /pixabay.com/mozlase__

12. Salah satu contoh kontak sosial dalam kehidupan sehari-hari adalah
a mila berpamitan berangkat sekolah kepada ibu dan ayah
b ketika pulang sekolah Rina langsung pergi bermain tanpa pamitan
c ketika di sekolah Roni selalu menyendiri
d ketika di lingkungan masyarakat Nana tidak pernah mengikuti kegiatan pemuda pemudi

Jawaban : A

13. Hubungan-hubungan yang menyangkut hubungan antar individu, individu dengan kelompok, kelompok dengan kelompok disebut . . .
a. Mahluk sosial
b. Lingkungan hidup
c. Interaksi sosial
d. Interaksi lingkungan

Jawaban : C

14. Dibawah ini merupakan contoh interaksi manusia dengan lingkungan ekonomi kecuali
a ibu Beni membeli sayuran di pedagang sayur keliling
b bapaknya Beni membuka bengkel sepeda motor di sekitar kampus UGM
c ibu Wati muka warung makan di lingkungan pabrik tekstil
d ibu Sri tidak pernah membeli sayuran selalu memanfaatkan tanaman di sekitar rumah

Jawaban : D

15. Salah satu fungsi sistem pencernaan yaitu kecuali
a menghancurkan makanan yang masuk ke dalam tubuh
b membuang sisa-sisa makanan yang sudah tidak diperlukan tubuh
c melancarkan peredaran darah
d memasok nutrisi dan energi bagi tubuh

Jawaban : C

16. Salah satu contoh pembangunan sosial budaya adalah . . .
a. Sanggar tari
b. Bengkel
c. Pasar
d. Minimarket

Jawaban : A

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah