Kumpulan Latihan Soal PAS UAS PKN Kelas 4 SD MI Semester Ganjil K13 2021 Lengkap Kisi-kisi dan Kunci Jawaban

- 5 Desember 2021, 22:00 WIB
Latihan Soal PAS UAS Kelas 3 Tema 2 KD 3.1 hingga KD 3.8 dan Kunci Jawabannya Part 1
Latihan Soal PAS UAS Kelas 3 Tema 2 KD 3.1 hingga KD 3.8 dan Kunci Jawabannya Part 1 /Pixabay.com/@f1Digitals

Jawaban: C

6. Salah satu cara memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa dapat ditempuh melalui...

a. Kerjasama intern umat beragama
b. Hubungan baik antara pemuka agama
c. Dialog antar agama
d. Kerjasama antar umat beragama

Jawaban: D

Baca Juga: Soal UAS PAS Tematik Tema 1 Kelas 5 SD MI Terbaru dan Terlengkap 2021, Kunci Jawaban Alat Gerak Pasif

7. Salah satu cara untuk membina kerukunan antar umat beragama yaitu...

a. Melalui dialog antar umat beragama
b. Bersifat fanatisme antar umat beragama
c. Hanya bersosialisasi dengan orang-orang yang seagama saja
d. Tidak memperdulikan keberadaan agama lain

Jawaban: B

8. Kewajiban kita terhadap sumber energy yang tidak dapat diperbaharui adalah...

a. Menggunakan sumber energi sesuai kebutuhan
b. Membayar setiap penggunaan energy tersebut dengan nominal yang besar
c. Segera melakukan penggantian sumber energy tersebut
d. Menggunakan energy sesuka hati karena mampu

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah