Bocoran Soal UAS PAS Fisika Kelas 10 SMA MA, Jenis dan Menghitung Besaran Pokok dan Turunan

- 6 Desember 2021, 15:05 WIB
Bocoran soal UAS PAS mata pelajaran Fisika kelas 10 SMA MA semester ganjil mengenai jenis dan menghitung  besaran pokok dan turunan
Bocoran soal UAS PAS mata pelajaran Fisika kelas 10 SMA MA semester ganjil mengenai jenis dan menghitung besaran pokok dan turunan /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/3844328

 

MANTRA SUKABUMI - Bocoran soal UAS PAS Fisika kelas 10 SMA MA semester ganjil Tahun Ajaran 2021.

Bocoran soal UAS PAS Fisika ini memuat baerbagai materi di semester ganjil kelas 10 SMA MA.

Salah satu materi yang terdapat pada bocoran soal UAS PAS Fisika ini yaitu mengenai jenis-jenis dan menghitung besaran pokok dan turunan.

Baca Juga: Latihan Soal UAS Fisika Kelas 10 SMA MA Besaran, Satuan, Dimensi Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasannya

Sebelum pada soal, apakah adik-adik sudah tahu apa itu besaran pokok dan turunan pada Fisika? Jika belum yuk simak pembahasan singkat di bawah ini.

Besaran pokok adalah segala sesuatu yang dapat diukur dengan alat ukur yang dinyatakan dengan nilai dan satuan.

Besaran pokok terdiri dari panjang, massa, waktu, suhu, kuat arus listrik, intensitas cahaya dan jumlah zat.

Sedangkan besaran turunan adalah satuan besaran yang diturunkan dari besaran pokok, contohnya luas, volume, massa jenis, kecepatan, percepatan, gaya, usaha dan energi, tekanan, daya dan momentum.

Penasaran dengan soal-soalnya? Yuk simak soal-soal mata pelajaran Fisika di bawah ini.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x