15 Butir Soal UAS PAS Matematika Kelas 8 SMP MTS Terupdate Lengkap Kunci Jawaban Terbaik

- 7 Desember 2021, 19:47 WIB
15 Butir Soal UAS PAS Matematika Kelas 8 SMP MTS Terupdate Lengkap Kunci Jawaban Terbaik./
15 Butir Soal UAS PAS Matematika Kelas 8 SMP MTS Terupdate Lengkap Kunci Jawaban Terbaik./ /JESHOOTS/pexels

 

MANTRA SUKABUMI - Inilah 15 butir soal UAS PAS Matematika kelas 8 SMP dan MTS terbaik.

Soal UAS PAS pelajaran Matematika semester 1 merupakan yang paling terupdate tahun ajaran 2021-2022.

Lengkap dengan kunci jawaban yang 15 butir soal UAS PAS Matematika tersedia berikut ini.

Baca Juga: Survei SnapCart Membuktikan: Ini E-Commerce Terbaik Indonesia Tahun 2021

Simak soal UAS PAS berikut ini. Dilansir mantrasukabumi.com dari Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Nani Supartini S.Pd, berikut soalnya.

1. Fungsi f ditentukan olehf(x) = ax + b. Jikaf(-3) = -15 dan f(3) = 9, maka nilai f(-2)+ f(2) adalah….


A. – 6
B. – 4
C. 4
D. 6

kunci jawaban : A

2. Diketahui himpunan G = {1, 2, 3, 5} dan H = {2, 3, 4, 6, 8, 10} jika ditentukan himpunan pasangan berurutan {(1, 2), (2, 4), (3, 6), (4, 8), (5, 10)}, maka relasi dari himpunan G ke himpunan H adalah ....

A. kuadrat dari
B. dua kali dari
C. setengah dari
D. kurang dari

kunci jawaban : C

3. Gradien dari persamaan garis 4x + y – 12 = 0 adalah….

A. 4
B. -¼
C. -3
D. -4

kunci jawaban : D

4. Diketahui titik K(7, a) dan titik K berjarak 7 satuan dari sumbu-Y dan berjarak 6 satuan dari sumbu-X serta berada di bawah sumbu-X, maka nilai a adalah….

A. – 7
B. – 6
C. 6
D. 7

kunci jawaban : B

5. Diketahui fungsi f(x) = – 1 – x. Nilai f(–2) adalah ....

A. - 3
B. - 1
C. 1
D. 3

kunci jawaban : C

6. Diketahui titik P(-5, 8), titik P berada pada kuadran ....

A. I
B. II
C. III
D.IV

kunci jawaban : B

Baca Juga: Soal PAS UAS Tematik Kelas 5 SD MI Tema 2 Subtema 2 Semester 1 K13, Lengkap Kunci Jawaban PG 2021

7. Diketahui garis ltegak lurus terhadap sumbu-X dan berjarak 2 satuan dari sumbu-Y, titik A berjarak 6 satuan dari garisldan berjarak 4 satuan dari sumbu-X serta berada di kuadran III, maka koordinat titik A adalah….

A. (- 8, - 4)
B. (- 6, - 4)
C. (- 2, - 4)
D. (- 4, - 2)

kunci jawaban : A

8. Diketahui fungsi f(x) = 2 – 3x, jika x = {-2, -1, 0, 1, 2}. Maka daerah hasilnya adalah….

A. {8, 5, 2, -1, -4}
B. {-4, 1, 2, 5, 6}
C. {8, 5, 2, 1, -4}
D. {-4, -1, 2, 5, 6}

kunci jawaban : A

9. Huruf yang hilang dari pola berikut : A, K, C, ..., E, O, G adalah ….

A. D
B. L
C. M
D. N

kunci jawaban : C

10. Perhatikan barisan bilangan berikut.
(i) 1, 2, 3, 5, 8, 13, …
1, 3, 6, 10, 15, …
1, 6, 15, 20, 15, 6, …
2, 3, 5, 7, 11, …

A. (i)
B. (ii)
C. (iii)
D. (iv)

kunci jawaban : A

11. Diketahuititik P(3, 1), Q(3,7), R(9,7), dan titik S. Jika keempat titik tersebut dihubungkan akan membentuk persegi, maka koordinat titik S adalah….

A. (9, 1)
B. (7, 1)
C. (1, 9)
D. (1, 7)

kunci jawaban : A

12. Diketahui fungsi f(x) = 6x – 7. Jika f(k) = 23, maka nilai k adalah ....

A. 2
B. 3
C. 4
D. 5

kunci jawaban : D

13. Tiga suku berikutnya dari pola 2, 3, 5, 8, ... adalah ….

A. 13, 20, 34
B. 12, 17, 23
C. 11, 14, 17
D. 9, 11, 15

kunci jawaban : B

14. Diketahui rumus fungsi f(x) = 5x + 3. Jikaf(p) = -7 dan f(3) = q, maka nilai p + q adalah…

A. - 32
B. - 14
C. 11
D. 16

kunci jawaban : D

15. Diketahui himpunan P = {a, b, c, d, e} dan Q = {1, 2, 3, 4, 5}. Banyak korespondensi satu-satu yang mungkin dari P ke Q adalah….

A. 25
B. 32
C. 120
D. 3125

kunci jawaban : C

Demikian 15 butir soal PAS UAS Matematika semester 1 kelas 8 SMP MTS, semoga bermanfaat.

Disclaimer: Soal dan pembahasan dalam artikel ini berada dibawah pengawasan guru berkompeten di bidangnya. Jawaban belum tentu 100 persen benar.***

Editor: Dea Pitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah