SOAL PAS UAS Terbaru Prakarya Kelas 7 SMP MTS Semester 1, Cocok untuk Bahan Belajar

- 8 Desember 2021, 20:27 WIB
SOAL PAS UAS Terbaru Prakarya Kelas 7 SMP MTS Semester 1, Cocok untuk Bahan Belajar
SOAL PAS UAS Terbaru Prakarya Kelas 7 SMP MTS Semester 1, Cocok untuk Bahan Belajar /Pexels/Rodnae Productions

a. hiasan dinding c. jam dinding
b. lemari d. gelang

2. Serat tumbuhan ini sangat mudah mendapatkannya dan dapat dibuat alat musik, diperoleh dari bagian batang yaitu :

a. pelepah pisang c. kapas
b. bambu d. alang-alang

3. Serat tumbuhan dari bagian batang lentur, kuat dan mudah untuk mendapatkannya dapat di buat tas, kursi yaitu :

a. pelepah pisang c. kapas
b. kulit jagung d. eceng gondok

4. Serat tumbuhan dari bagian batang ini mudah dibentuk, sehingga dapat dijadikan benda kerajinan komoditi ekspor dunia, karena itu banyak dicari dan batangnya sangat kuat, sehingga dapat dibuat kursi, tempat tidur, dan lemari :

a. rotan
b. alang-alang
c. tempurung kelapa
d. kepompong ulat sutra

5. Salah satu cirri serat tumbuhan dari batang ini berbuku-buku, kuat karena itu serat tumbuhan batang ini dapat dibuat alat rumah tangga, serat tumbuhan dari batang yang dimaksud adalah …

a. kulit jagung c. bambu
b. alang-alang d. kulit kayu

6. Produk kerajinan serat alam hewan yaitu kain sutra dapat diperoleh dari …

Halaman:

Editor: Ina Herlina

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah