Soal UAS Terbaru PJOK PENJAS Kelas 6 SD MI Tahun 2021, Berikut Jawaban Revisi Terkini

- 21 Desember 2021, 17:38 WIB
Soal UAS Terbaru PJOK PENJAS Kelas 6 SD MI Tahun 2021, Berikut Jawaban Revisi Terkini./
Soal UAS Terbaru PJOK PENJAS Kelas 6 SD MI Tahun 2021, Berikut Jawaban Revisi Terkini./ /Pexels/Snawpire

Jawaban : A

7. Permainan kasti dimainkan di lapangan berbentuk persegi panjang, dengan jumlah pemain tiap regu ...
a. 10 orang
b. 11 orang
c. 12 orang
d. 13 orang

Jawaban : C

8. Gerakan yang dilakukan pada gambar di bawah bertujuan untuk melatih otot ...
a. lengan
b. kaki
c. punggung
d. perut

Jawaban : A

9. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Tendangan kaki bagian dalam
2. Tendangan kaki bagian luar
3. Tendangan kaki bagian punggung kaki
Pernyataan di atas adalah gerak dasar ... dalam sepak bola.
a. menggiring
b. menendang
c. shooting
d. mengumpan

Jawaban : B

10. Di bawah ini yang merupakan gerak dasar permainan kasti adalah ...
a. melempar, menangkap, menggiring
b. melempar, menangkap, menyerang
c. melempar, menangkap, memukul, berlari, menghindar
d. melempar, menangkap, bertahan, menyerang

Jawaban : C

Disclaimer : Soal UAS PJOK PENJAS terbaru kelas 6 SD MI ini dibuat berdasarkan pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).***

Halaman:

Editor: Dea Pitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah