Soal Tematik Kelas 1 SD MI Tema 5 Subtema 1 Pengalaman Masa Kecil Semester 2 Kurikulum 2013 Plus Kunci Jawaban

- 23 Desember 2021, 06:40 WIB
Soal Tematik Kelas 1 SD MI Tema 5 Subtema 1 Pengalaman Masa Kecil Semester 2 Kurikulum 2013 Plus Kunci Jawaban./*
Soal Tematik Kelas 1 SD MI Tema 5 Subtema 1 Pengalaman Masa Kecil Semester 2 Kurikulum 2013 Plus Kunci Jawaban./* //Pixabay/monzon

2. Mengingat masa kecil bisa dengan cara melihat …
a. Televisi
b. Foto
c. Radio
Jawaban: b. Foto

3. Pengalaman masa kecil yang menyenangkan seperti …
a. Merayakan ulang tahun
b. Sakit panas
c. Jatuh dari sepeda
Jawaban: a. Merayakan ulang tahun

4. Pengalaman masa kecil ada yang membuat kita senang dan ada yang membuat kita …
a. Lucu
b. Marah
c. Sedih
Jawaban: c. Sedih

5. Saat ada teman yang mempunyai prestasi
Kita bisa …
a. Memarahinya
b. Memujinya
c. Menolongnya
Jawaban: b. Memujinya

6. Jika dipuji orang lain maka kita tidak boleh …
a. Senang
b. Senyum
c. Sombong
Jawaban: c. Sombong

Baca Juga: Kunci Jawaban Tematik Tema 6 Kelas 6 SD MI Halaman 61 Revisi 2018 Semester 2

7. Memuji teman harus dengan kalimat yang …
a. Baik
b. Kasar
c. Cepat
Jawaban: a. Baik

8. Bu guru memuji Rani karena ia …
a. Terlambat
b. Tidur
c. Rajin
Jawaban: c. Rajin

9. Ibu memuji masakan kakak karena masakannya terasa …
a. Enak
b. Asin
c. Aneh
Jawaban: a. Enak

10. “Wah suaramu bagus sekali.”
Pujian tersebut dapat diucapkan untuk teman yang bisa ….
a. Melukis
b. Membaca
c. Menyanyi
Jawaban: c. Menyanyi

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah