Bacaan Sujud Tilawah pada Materi Pembelajaran PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 SMP MTs Semester 2

- 24 Desember 2021, 17:55 WIB
Bacaan Sujud Tilawah pada Materi  Pembelajaran PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 SMP MTs
Bacaan Sujud Tilawah pada Materi Pembelajaran PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 SMP MTs /Pixabay/HaticeEROL/Pixabay

Berikut ini Praktek Sujud Tilawah

a. Duduk seperti posisi duduk tadyahud awal(iftirasy)
b. Takbiratul ihram pada posisi duduk
c. Dilanjut  dengan sujud ,bacaannya
bacalah doa sujud tilawah.
d. Kemudian duduk tasyahud akhir
e. Salam ke kanan dan ke kiri.

Disclaimer: Materi bacaan Sujud Tilawah ini dibuat berdasarkan buku paket mata pelajaran Kurikulum 2013 dan di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten   dari Lulusan STAI Pelabuhanratu Prodi PAI Eem Emi Gustian S.Pd.I.***

Halaman:

Editor: Dea Pitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah