Prediksi Soal PTS IPS Kelas 8 SMP MTs Semester 2 Lengkap Kunci Jawaban Terbaru Tahun Ajaran 2022

- 8 Januari 2022, 15:55 WIB
Prediksi Soal PTS IPS Kelas 8 SMP MTs Semester 2 Lengkap Kunci Jawaban Terbaru Tahun Ajaran 2022
Prediksi Soal PTS IPS Kelas 8 SMP MTs Semester 2 Lengkap Kunci Jawaban Terbaru Tahun Ajaran 2022 /Pixabay.com/ Pexels

5. Pembalasan terhadap kekuasaan dimanapun berada sebagai tindak lanjut Perang Salib adalah ….
a. Reconguesta
b. Gospel
c. perang koalisi
d. Ordoric da Pardenone

6. Yang termasuk pergerakan nasional yang bersifat kooperasi adalah….
a. PNI
b. Gapi
c. SDI
d. SI

Baca Juga: Contoh Soal PTS UTS SBdP Kelas 3 SD MI Kurikulum 2013 Semester 2 dan Kunci Jawaban Tahun 2022

7. Untuk menanggapi tuntutan Gapi pemerintah membentuk….
a. petisisutarjo
b. komisi Visman
c. sidang volksraad
d. konggres luar biasa

8. Salah satu ciri perjuangan pergerakan nasional tahun 1908 adalah….
a. perjuangan bersifat kedaerahan
b. tergantung dari pimpinan
c. wujud perjuangannya mengandalkan kekuatan fisik
d. menggunakan organisasi modern

9. Yang tidak termasuk ketentuan Tanam Paksa adalah….
a. 1/5 tanah harus ditanami tanaman eksport
b. tanaman wajib tetap ditarik pajak
c. hasil garapan diserahkan pada pemerintah
d. kegagalan panen menjadi tanggungan pemerintah

10. Salah satu peninggalan Daendels yang masih bisa dirasakan manfaatnya sampai sekarang adalah….
a. pabrik senjata di Semarang
b. sistem wajib militer
c. jalan pos Anyer dan Panarukan
d. sistem pajak tanah

11. Yang tidak termasuk pendidikan Barat di lndonesia yang setingkat SD adalah….
a. Rechtkundige Hooge School
b. Vervolg School
c. Volks School
d. Europesche Lagere school

12. Berdasarkan Perjanjian Salatiga, kerajaan Surakarta dibagi dua, sebelah timur diperintah oleh Mas Said yang bergelar….
a. Paku Buwono
b. Paku Alam
c. Hamengkubuwono
d. Pangeran Mangkunegoro

13. Bertempur sampai titik darah penghabisan adalah arti dari….
a. perang Paderi
b. perang Banjar
c. perang jagaraga
d. perang Puputan

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah