25 Contoh Soal PTS PAI Essay dan PG Kelas 4 SD MI Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022

- 8 Januari 2022, 16:10 WIB
Ilustrasi Contoh soal PTS lengkap dengan kunci jawaban essay dan PG PAI kelas 4 SD MI Kurikulum 2013 tahun ajaran 2022 semester 2.
Ilustrasi Contoh soal PTS lengkap dengan kunci jawaban essay dan PG PAI kelas 4 SD MI Kurikulum 2013 tahun ajaran 2022 semester 2. /*/Pixabay/mozlase

14. Dibawah ini adalah sifat sifat malaikat, kecuali . . .
a. Selalu taat pada perintah Alloh 
b. Tidak tidur
c. Selalu bertasbih   
d. Takabur

15. Malaikat adalah makhluk ghaib. Ghaib artinya . . . .
a. Tidak bisa dilihat oleh kasat mata
b. Istimewa
c. Diciptakan dari cahaya 
d. Selalu patuh

Baca Juga: Prediksi Soal UTS PTS Matematika Kelas 5 SD MI Semester 2 Lengkap Pembahasan Kisi-kisi

II. Isilah titik titik dibawah ini dengan jawaban yang tepat !
1. Al-Kautsar artinya . . .
2. Idza jaa anasrulloohi . . . .
3. Wal'Asri artinya . . .
4. Malaikat diciptakan dari . . . .
5. Tugas malaikat izroil adalah . . .
6. Beriman kepada malaikat merupakan rukun iman yang ke . . .
7. Ayah nabi Ibrahim adalah . . .
8. Mu’ jizat nabi Ibrahim adalah . . .
9. Ibunda Nabi Ismail adalah . . .
10. Air yang keluar dari hentakan kaki Nabi Ismali AS disebut . . .

Kunci Jawaban
1. C
2. C
3. B
4. C
5. A
6. C
7. A
8. A
9. B
10. B
11. B
12. A
13. D
14. D
15. A

Baca Juga: 5 Kumpulan Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 SD MI Halaman 110, 111 Bab 4 Bangun Datar Segibanyak Semester 2

II. Isian singkat
1. Nikmat yang banyak
2. wal fathu
3. Demi masa
4. cahaya
5. mencabut nyawa
6. dua
7. Azar
8. Dibakar tidak hangus
9. Hajar
10. zam-zam

Disclaimer : Soal PTS UTS tersebut dibuat sebagai gambaran atau prediksi ujian tahun ajaran 2022, dalam perbuatannya dibimbing langsung oleh tenaga pendidikan ahli Nani Supartini S.Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia dan bisa saja kunci jawaban tidak 100 % benar dan prediksi soal bisa saja tidak sesuai dengan yang aslinya.***

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah