6 Kunci Jawaban Tematik Semester 2 IPA Tema 6 Panas dan Perpindahannya Kelas 5 SD MI Halaman 2

- 9 Januari 2022, 06:40 WIB
Simak kunci jawaban Tematik semester 2 Tema 6 Panas dan Perpindahannya mata pelajaran IPA kelas 5 SD MI halaman 2
Simak kunci jawaban Tematik semester 2 Tema 6 Panas dan Perpindahannya mata pelajaran IPA kelas 5 SD MI halaman 2 /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/14995841 / 9 images

2. Sebutkan paling sedikit dua sumber energi panas yang kamu ketahui!

Jawaban : Matahari, Api, Listrik, Panas Bumi (Geothermal), Magma/Lava, Nuklir

3. Apa saja manfaat yang didapat makhluk hidup dari matahari?

Jawaban : Untuk Fotosintesis pada tumbuh-tumbuhan, untuk berbagai macam aktivitas/kegiatan manusia (mengeringkan gabah, mengeringkan garam, mengeringkan ikan asin, mengeringkan pakaian basah dan lain-lain). Sedangkan bagi hewan untuk menghangatkan tubuh, sebagai penunjuk arah saat terbang bagi burung, sebagai sumber vitamin D bagi tulang, sebagai sumber cahaya untuk melihat, berguna untuk mengeringkan bulu.

Baca Juga: 4 Kunci Jawaban Tematik Tema 8 Matematika Kelas 2 SD MI, Pembahasan Subtema 4 Pembelajaran 6 Halaman 207 208

4. Tunjukkan cara-cara sederhana untuk membuktikan adanya energi panas di sekitarmu!

Jawaban : Dengan menggosokkan kedua tangan selama beberapa menit, dengan menggosokkan mistar plastik dengan kain yang kering, dengan menggosokkan 2 batang kayu yang kering, serta dengan menggosokkan 2 batu kering, dan sebagainya.

5. Bagaimana cara nenek moyang kita untuk mendapatkan api?

Jawaban : Dengan menggosokkan 2 batang kayu yang kering, dan dengan menggosokkan 2 batu kering hingga keluar percikan api yang kemudian segera dimanfaatkan.

6. Mengapa api sangat penting dalam kehidupan?

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah