Ciri-ciri Patung, Kunci Jawaban Tematik Semester 2 Tema 7 Halaman 115 Kelas 6 SD dan MI Tahun Ajaran 2021-2022

- 12 Januari 2022, 18:53 WIB
Ciri-ciri Patung, Kunci Jawaban Tematik Semester 2 Tema 7 Halaman 115 Kelas 6 SD dan MI Tahun Ajaran 2021-2022
Ciri-ciri Patung, Kunci Jawaban Tematik Semester 2 Tema 7 Halaman 115 Kelas 6 SD dan MI Tahun Ajaran 2021-2022 /Pixabay.com

Teknik modeling (dengan membuat model terlebih dahulu dan setelah itu dibentuk patung sebenarnya).

Teknik merakit (dengan cara merakit bahan dasar patung kemudian merangkainya/mirip permainan puzzle).

Teknik membentuk (dengan cara membentuk patung secara bertahap sehingga tercipta patung yang diinginkan).

Ayo Menulis

Buatlah rencana pembuatan patung dari bahan lunak disekitarmu. Kamu dapat membuat patung bertema hewan berkaki dua, hewan berkaki empat, atau patung bertema manusia. Lengkapi daftar berikut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Semester 2 Soal Bahasa Inggris Kelas 6 SD MI Halaman 27 Kurikulum 2013 Revisi 2018

RENCANA PEMBUATAN KARYA PATUNG

Bentuk patung : Patung Topeng
Bahan : Sabun
Teknik pembuatan : Teknik pahat
alat : alat pahat/pisau kecil/cutter

Cara pembuatan
1. Siapkan alat dan bahan

2. Membuat sketsa/model atau desain patung pada kertas terlebih dahulu. Buat yang sederhana agar mudah membuatnya.

Halaman:

Editor: Ina Herlina

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah