Bocoran Kunci Jawaban Tematik Semester 2 Tema 7 Kelas 6 SD dan MI Halaman 132 Subtema 3

- 13 Januari 2022, 17:50 WIB
Bocoran kunci jawaban Tematik semester 2 Tema 7 kelas 6 SD MI halaman 132 mengenai cara menghadapi masa pubertas
Bocoran kunci jawaban Tematik semester 2 Tema 7 kelas 6 SD MI halaman 132 mengenai cara menghadapi masa pubertas /Tangkap layar buku tematik tema 7 kelas 6 SD MI

Lakukan secara bergantian. Berikan apresiasi kepada temanmu yang sedang mempresentasikan karyanya.

Menghadapi Pubertas

Pubertas adalah masa yang tiap orang pasti mengalaminya, baik laki-laki maupun perempuan.

Pengertian pubertas sendiri adalah masa ketika seorang anak mengalami perubahan fisik, psikis dan pematangan fungsi reproduksi.

Diperlukan beberapa persiapan bagi anak yang memasuki fase pubertas ini, diantaranya :

1. Selalu mendekatkan diri kepada sang pencipta, Tuhan Yang Maha Esa.

Dengan kita mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa, maka secara otomatis kita akan mempelajari nilai-nilai keagamaan.

Dalam nilai-nilai keagamaan ini juga diajarkan cara bergaul yang benar antara lawan jenis, dan juga cara menghadapi diri sendiri, maupun cara menghadapi/bersosialisasi dengan lingkungan sekitar.

2. Mencari informasi, bertanya, dan berdiskusi tentang pubertas dan pendidikan seksual kepada orang yang mengerti.

Informasi sangat penting bagi anak-anak yang memasuki masa pubertas.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah