10 Soal PKn Kelas 4 SD MI Semester 2 tentang Globalisasi Kurikulum 2013 Revisi 2018 dan Kunci Jawaban

- 14 Januari 2022, 15:45 WIB
10 Soal PKn Kelas 4 SD MI Semester 2 tentang Globalisasi Kurikulum 2013 Revisi 2018 dan Kunci Jawaban
10 Soal PKn Kelas 4 SD MI Semester 2 tentang Globalisasi Kurikulum 2013 Revisi 2018 dan Kunci Jawaban /Pixabay.com/Svklimkin

MANTRA SUKABUMI - Pembahasan 10 soal materi pelajaran PKn kelas 4 SD MI semester 2.

Sesuai buku siswa dan guru, materi PKn semester 2 membahas tentang Globalisasi Kurikulum 2013 edisi revisi 2018 terbaru.

Terdapat 10 soal PKn berupa pertanyaan essay yang sudah dilengkapi dengan kunci jawaban materi kelas 4 SD MI.

Baca Juga: Prediksi Soal UTS PTS Bahasa Indonesia dan Kunci Jawaban Semester 2 Kelas 4 SD MI Kurikulum 2013

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Jumat, 14 Januari 2022 inilah 10 soal PKn dan kunci jawaban terlengkap.

1. Proses masuknya informasi dan interaksi antar bangsa ke ruang lingkup dunia dinamakan..

Jawaban: Globalisasi

2. Globalosasi adalah dampat dari kemajuan teknologi bidang ….. dan …..

Jawaban: Transfortasi dan Komunikasi

3. Pergaulan bebas dan narkoba adalah contoh hal yang harus kita...

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah