4 Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 4 SD MI Subtema 1 Pembelajaran 3 Halaman 25, 26, 27 Kurikulum 2013

- 15 Januari 2022, 08:50 WIB
4 Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 4 SD MI Subtema 1 Pembelajaran 3 Halaman 25, 26, 27 Kurikulum 2013
4 Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 4 SD MI Subtema 1 Pembelajaran 3 Halaman 25, 26, 27 Kurikulum 2013 /Pixabay.com/Photo Mix.

 

MANTRA SUKABUMI - Inilah alternatif bocoran 4 kunci jawaban materi Tema 6 Cita-citaku kelas 4 SD MI.

Tema 6 Subtema 1 Aku dan Cita-citaku pembelajaran 3 halaman 25, 26, 27 menjadi pembehasan soal kali ini

Pada halaman 25, 26, 27 terdapat tugas latihan soal uraian Tema 6 Cita-citaku Subtema 1 mengenai Triyono seorang perintis usaha bebek potong.

Baca Juga: 5 Soal Matematika Kelas 7 SMP MTs Halaman 204 205 205 Bentuk Aljabar, Cek Kunci Jawabanya Disini

Sebelum melihat kunci jawaban, alangkah baiknya adik-adik kelas 4 SD MI mengisi terlebih dahulu sesuai kemampuan masing-masing, sebagai bahan evaluasi di rumah bersama orang tua.

Dilansir mantrasukabumi.com dari kemendikbud.go.id pada Sabtu, 15 Januari 2022 dari Buku Tematik Tema 6 Kelas 4 SD MI Kurikulum 2013

Kunci Jawaban Halaman 25 Tema 6 Kelas 4 SD MI

Jawabalah pertanyaan-pertanyaan berikut ini berdasarkan artikel!

1. Siapakah Triyono?

Jawaban: Triyono adalah seorang perintis usaha peternak bebek potong.

2. Apa saja yang telah dilakukannya untuk menjadi pengusaha?

Jawaban: Yang dilakukan Triyono adalah membangun usaha secara mandiri, Triyono memiliki lahan yang tidak terlalu luas, namun Triyono dapat membangun kandang untuk beternak sapi.

3. Kendala apa sajakah yang dihadapinya?

Jawaban: Kendala yang dihadapi Triyono adalah modal dan lahan yang kurang memenuhi namun Triyono tidak patah semangat untuk menjalankan usahanya.

4. Apakah mimpinya?

Jawaban: Mimpi Triyono yaitu bisa memenuhi pasokan daging sapi di Jakarta yang saat ini masih impor dari luar negeri.

Kunci Jawaban Halaman 27 Tema 6 Kelas 4

Ayo Berlatih

Keahlian apa saja yang dibutuhkan agar usaha peternakan dapat menghasilkan hewan ternak yang berkualitas?

Tuliskan jawabanmu pada kolom berikut!

Baca Juga: 25 Kisi-kisi Soal Matematika Kelas 4 SD MI dan Pembahasan Kunci Jawaban UTS PTS Semester 2 Kurikulum 2013

• Mengetahui keadaan penyakit pada hewan ternak

• Mengetahui kesehatan pada hewan ternak

• Kualitas makanan yang akan di berikan pada hewan ternak

• Menyediakan tempat yang layak untuk hewan ternak

Selain beternak, kegiatan pertanian merupakan kegiatan yang paling banyak dilakukan masyarakat Indonesia.

Sebagai negara agraris, Indonesia memiliki lingkungan alam yang mendukung tumbuhnya aneka jenis tanaman pertanian. Kondisi tersebut menghasilkan produk pertanian dengan kualitas baik.

Disclaimer : Kunci Jawaban ini dibuat berdasarkan buku paket mata pelajaran Kurikulum 2013 dan di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)***

Editor: Ina Herlina

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah