Nilai-nilai Kepemimpinan, Berikut Kunci Jawaban Tematik Semester 2 Tema 7 Kelas 6 SD MI Halaman 24, 25, 27, 30

- 17 Januari 2022, 16:20 WIB
Kunci Jawaban Tematik.
Kunci Jawaban Tematik. /Pixabay/ Alicja

Nilai-nilai kepemimpinan yang dimiliki Pak Abdi antara lain ialah menjaga persatuan, menjaga kerukunan beragama, dan berperilaku sesuai dengan ajaran agama.

2. Manfaat apa yang diperoleh penduduk dari program atau kegiatan pak Abdi?

Manfaat yang diperoleh penduduk dari program atau kegiatan Pak Abdi ialah Penduduk menjadi aman, tentram, dan makmur.

3. Apakah Pak Abdi sudah mengajak penduduknya mengamalkan nilai-nilai keTuhanan dalam kehidupan? Jelaskan!

Pak Abdi sudah mengajak penduduknya mengamalkan nilai-nilai ketuhanan dalam kehidupan. Pak Abdi selalu mengajak warganya agar senantiasa bersyukur atas anugerah Tuhan dan berperilaku sesuai dengan ajaran agama.

4. Apa yang dapat kamu teladani dari Pak Abdi?

Yang dapat saya teladani dari Pak Abdi ialah berperilaku sesuai dengan ajaran agama, senantiasa bersyukur kepada Tuhan, dan selalu menjaga kerukunan.

Berdasarkan jawabanmu, buatlah tulisan tentang Pak Abdi tersebut. Kamu juga dapat menggambar sosoknya sesuai imajinasimu:

Sosok Pak Abdi ialah seorang pemimpin yang pantas diteladani. Dia selalu menjaga kerukunan warganya. Selain itu, dia senantiasa mengajak warganya agar selalu bersyukur atas anugerah Tuhan dan bertindak sesuai dengan ajaran agama. Inilah yang menyebabkan warganya selalu rukun, damai, dan makmur.

Baca Juga: 4 Kunci Jawaban Tematik Semester 2 Tema 6 Kelas 2 SD MI Pembelajaran 1 Kurikulum 2013

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah