Pembahasan Kunci Jawaban Buku Tematik Tema 6 Kelas 6 SD MI Halaman 16 17 19 20 Semester 2

- 18 Januari 2022, 16:05 WIB
Ilustrasi Pembahasan Kunci Jawaban Buku Tematik Tema 6 Kelas 6 SD MI Halaman 16 17 19 20 Semester 2.
Ilustrasi Pembahasan Kunci Jawaban Buku Tematik Tema 6 Kelas 6 SD MI Halaman 16 17 19 20 Semester 2. /*/Pixabay.com/Pexels

Warga Kampung Kibay dan Kampung Wonorejo tetap menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Mereka juga menjaga persatuan dan kesatuan serta selalu menjunjung tinggi semboyan Bhinneka Tunggal Ika dalam segala perbedaan yang ada. Mereka memiliki jati diri sebagai bangsa Indonesia yang beretika dan santun, serta mempunyai jiwa gotong royong, dan toleransi tinggi. Mereka ingin menciptakan kehidupan di bumi Indonesia yang damai tenteram, hidup rukun berdampingan, terhindar dari segala macam bentuk radikalisme, terorisme, konflik sosial, perang saudara, dan ancaman perpecahan.

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan menuliskan pada kolom tersedia!

1. Apa yang dapat kamu lakukan sebagai warga masyarakat dalam memaknai kemerdekaan?

Berikut yang dapat aku lakukan sebagai warga masyarakat dalam memaknai kemerdekaan :

Belajar dengan tekun.
Mengikuti perlombaan 17 Agustus yang diadakan Panitia setempat
Saling menghormati antarsesama

2. Bagaimana pelaksanaan kewajibanmu sebagai warga masyarakat?

Kewajibanku sebagai warga masyarakat sudah dilaksanakan dengan baik. Aku mengikuti kegiatan yang diadakan di masyarakat. Misalnya, kerja bakti membersihkan jalan desa.

Baca Juga: 5 Soal UTS PTS Essay Beserta Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 SD MI Semester 2

Kunci Jawaban Halaman 20 Tema 6 Kelas 6
Ayo Renungkan

Apa yang sudah kamu pelajari pada pembelajaran kali ini? Apakah kamu merasa kesulitan? Tuliskan yang sudah kamu pelajari. Tuliskan juga kesulitan jika kamu merasa kesulitan pada pembelajaran kali ini. Tuliskan pada kolom berikut.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah