20 Contoh Soal UTS PTS PAI Kelas 9 SMP MTs Semester 2 Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 19 Januari 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi 20 Contoh Soal UTS PTS PAI Kelas 9 SMP MTs Semester 2 Lengkap dengan Kunci Jawaban.
Ilustrasi 20 Contoh Soal UTS PTS PAI Kelas 9 SMP MTs Semester 2 Lengkap dengan Kunci Jawaban. /*/Pexels/Thirdman

Jawaban: D

18. Allah SWT mewajibkan kita untuk mentaati kedua orangtua sebagai tanda berbakti kepada keduanya. Hal ini tercantum dalam Al-Qur’an surah.....dan ayat.....
a. Q.S Luqman ayat 11
b. Q.S Luqman ayat 12
c. Q.S Luqman ayat 13
d. Q.S Luqman ayat 14

Jawaban: D

19. Di dalam hadits Tirmidzi, Rasulullah saw bersabda bahwa amalan yang paling mulia adalah sebagai berikut, kecuali.....
a. Selalu berbakti kepada kedua orangtua
b. Selalu shalat tepat pada waktunya
c. Selalu berbuat baik kepada tetangga
d. Selalu berjihad di jalan Allah

Jawaban: C

20. Rasulullah saw bersabda di dalam hadits bahwa kita jangan merendahkan guru karena jika kita merendahkan mereka maka Allah SWT akan menimpakan azab-azab berikut, kecuali.....
a. Rezekinya sempit
b. Rezekinya melimpah
c. Ilmunya hilang
d. Meninggal tanpa iman

Jawaban: B

Disclaimer: Kisi-kisi dan kunci jawaban soal UTS PTS ini dibuat berdasarkan Buku Tematik dan di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).***

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah