Pembahasan Soal UTS PTS Ekonomi Pilihan Ganda Kelas 11 SMA MA Semester 2, Berikut Kisi-kisi 2022

- 22 Januari 2022, 16:20 WIB
Kumpulan pembahasan soal UTS PTS mata pelajaran Ekonomi kelas 11 SMA MA dilengkapi kisi-kisi dan kunci jawaban
Kumpulan pembahasan soal UTS PTS mata pelajaran Ekonomi kelas 11 SMA MA dilengkapi kisi-kisi dan kunci jawaban /*/mantrasukabumi.com/PIxabay/geralt / 23824 images

MANTRA SUKABUMI - Pada artikel ini kami akan bagikan pembahasan soal UTS PTS Ekonomi kelas 11 SMA MA semester 2.

Pembahasan soal UTS PTS Ekonomi ini kami berikan sebagai gambaran kalian dalam menghadapi Penilaian Tengah Semester 2 nanti.

Adapun jumlah butir dalam pembahasan soal UTS PTS Ekonomi kelas 11 SMA MA ini sebanyak 20 butir soal.

Baca Juga: Kisi-kisi, Pembahasan Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Sejarah Kelas 11 SMA MA Semester 2 Tahun Ajaran 2021-2022

Sedangkan untuk opsi jawabannya sendiri yaitu lima pilihan jawaban

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Kamis, 20 Januari 2022, berikut pembahasan soal UTS PTS Ekonomi kelas 11 SMA MA semester 2 yang dapat kami bahas.

A. Berilah tanda silang (x) di depan huruf a,b atau c didepan jawaban yang benar !

1. Menurut pendapat penganut anggaran belanja berimbang dalam hal terpaksa terjadi ketidakstabilan ekonomi pada waktu depresi, anggaran yang dipakai adalah anggaran ….
a. Surplus
b. Defisit
c. Seimbang
d. Disesuaikan
e. Lebih
Jawaban: c. Seimbang

2. Pada penyusunan APBN, pemerintah menetapkan belanja negara lebih sedikit daripada penerimaan negara. Dengan demikian, penyusunan APBN tersebut menerapkan kebijakan anggaran….
a. Defisit
b. Surplus
c. Berimbang
d. Defisit dinamis
e. Seimbang dinamis

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah