25 Kisi-kisi UTS PTS Biologi Kelas 10 SMA MA Semester 2 Disertai Kunci Jawaban Full PG Kurikulum 2013

- 25 Januari 2022, 08:25 WIB
Kumpulan kisi-kisi soal UTA PTS mata pelajaran Biologi untuk jurusan IPA kelas 10 SMA MA dilengkapi kunci jawaban
Kumpulan kisi-kisi soal UTA PTS mata pelajaran Biologi untuk jurusan IPA kelas 10 SMA MA dilengkapi kunci jawaban /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/Geralt

a. Bryophyta
b. Pteridophyta
c. Gymnospermae
d. Monocotyledonae
e. Dicotyledonae

Baca Juga: Prediksi Soal UTS PTS Bahasa Inggris Kelas 9 SMP MTs Semester 2 lengkap Kunci Jawaban dan Kisi-kisi

22. Marchantia sp. merupakan tumbuhan lumut yang sering dimanfaatkan untuk ....

a. mengobati penyakit hepatitis
b. membuat kasur
c. sayuran
d. mengobati penyakit gula
e. obat kuat

23. Faktor yang menentukan keanekaragaman hayati tingkat genetik adalah ....

a. evolusi dan adaptasi
b. genotipe dan lingkungan
c. seleksi alam dan adaptasi
d. adaptasi dan genotipe
e. evolusi

24. Buah pace merupakan salah satu sumber bahan ....

a. sandang
b. pangan
c. kosmetik
d. papan
e. obat

25. Proses pertumbuhan larva menjadi hewan dewasa disebut ....

a. ontogenesis
b. pedogenesis
c. metamorfosis
d. metameri
e. morfogenesis

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah