Soal dan Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 4 SD MI Subtema 2 Halaman 57 59 60 61 62 Semester 2 dengan Pembahasan

- 28 Januari 2022, 06:15 WIB
Berikut kunci jawaban 'Tuliskan Paling Sedikit 3 Hal Terkait Sumber Energi' tema 6 kelas 3 SD MI subtema 1 pembelajaran 5 halaman 41 untuk panduan bagi orang tua dalam mendampingi anak belajar.
Berikut kunci jawaban 'Tuliskan Paling Sedikit 3 Hal Terkait Sumber Energi' tema 6 kelas 3 SD MI subtema 1 pembelajaran 5 halaman 41 untuk panduan bagi orang tua dalam mendampingi anak belajar. /Pexels.com/Thirdman

1. Kamu telah membaca teks “Listrik Statis dan Listrik Dinamis”. Pengetahuan apa yang kamu dapat dari teks tersebut? Tuliskan dengan bahasamu sendiri.

Jawaban:

Pengetahuan baru dari teks “Listrik Statis dan Listrik Dinamis” adalah sebagai berikut.

- Listrik statis: Listrik yang tidak mengalir (diam) dan perpindahan arusnya terbatas.

- Gaya listrik statis hanya berlangsung sementara.

- Listrik dinamis: Listrik yang bergerak atau mengalir.

- Listrik dinamis dapat diamati dari kegiatan mematikan atau menyalakan lampu dengan menekan sakelar.

2. Carilah contoh lain yang menunjukkan gejala listrik statis.

Jawaban:

Contoh gejala listrik statis:

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah