MUDAH, Cukup Login pdss.ltmpt.ac.id, Begini Cara Pengisian PDSS SNMPTN 2022

- 9 Februari 2022, 15:05 WIB
Cara mudah untuk melakukan PDSS saat akan mendaftar di Perguruan Tinggi Negeri melalui SNMPTN atau SBMPTN 2022 di pdss.ltmpt.ac.id
Cara mudah untuk melakukan PDSS saat akan mendaftar di Perguruan Tinggi Negeri melalui SNMPTN atau SBMPTN 2022 di pdss.ltmpt.ac.id //instagram/@ltmptofficial

Untuk tahun ajaran dan tingkat yang sama, PDSS mengakomodasi perbedaan kurikulum antara semester ganjil dan genap.

Kemudian, dalam pengisian PDSS dilakukan oleh sekolah dan kebenaran data yang diisikan menjadi tanggung jawab Kepala Sekolah.

Baca Juga: Resmi Dibuka, Simak Persyaratan Pendaftaran SBMPTN dan UTBK Tahun 2020

Maka simak berikut ini Tahapan Pengisian PDSS SNMPTN 2022:

1. Login pada laman

https://pdss.ltmpt.ac.idmenggunakan.
Login dengan akun yang telah terdaftar di Portal LTMPT.

Bagi yang belum memiliki akun LTMPT, diimbau untuk melakukan registrasi akun terlebih dahulu.

2. Cek informasi sekolah (profil, data sekolah dan jurusan)

Halaman profil sekolah berisikan informasi sekolah dan kepala sekolah yang sifatnya tidak dapat diubah.

Apabila ada kesalahan, dimohon untuk verifikasi validasi satuan pendidikan dan peserta didik di laman https://vervalsp.data.kemdikbud.go.id/

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah