Sebutkan Ciri-ciri Tanaman Dikotil, Kunci Jawaban Soal UTS PTS Biologi Kelas 10 SMA MA Program IPA Semester 2

- 13 Februari 2022, 08:20 WIB
Ilustrasi kunci jawaban tema 8 kelas 6 SD dan MI subtema 3 halaman 109 dan 110.
Ilustrasi kunci jawaban tema 8 kelas 6 SD dan MI subtema 3 halaman 109 dan 110. /PIXABAY/14995841.

2. Tumbuhan dengan ciri-ciri daun berbentuk runcing seperti jarum, batang bercabang-cabang, tidak dijumpai bunga tetapi ada bagian berbentuk strobilus coklat. Berdasarkan ciri-ciri tersebut dapat disimpulkan bahwa tanaman tersebut termasuk.....
a. angiospermae
b. gymnospermae
c. dikotil
d. monokotil
e. pteridophyta

Jawaban: B

3. Berikut adalah nama tumbuhan yang terdapat di kebun:
1) melinjo
2) palem
3) teh-tehan
4) pinus
5) pakis haji
6) puring

Jawaban: B
Yang termasuk tumbuhan Gymnospermae adalah.....
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 4, dan 5
c. 2, 3, dan 4
d. 2, 3, dan 6
e. 3, 5, dan 6

Baca Juga: TERLENGKAP! Contoh Latihan Soal UTS PTS Ekonomi Kelas 10 SMA MA Semester 2 Plus Kunci Jawaban dan Kisi-Kisi

4. Tumbuhan berbiji tertutup dibedakan menjadi dua kelas, yaitu.....
a. pteridophyta dan bryophyta
b. gymnospermae dan angiospermae
c. monocotyledonae dan dicotyledonae
d. sympetalae dan dicotyledonae
e. gymnospermae dan monocotyledonae

Jawaban: C

5. Pada Angiospermae terjadi pertumbuhan ganda dengan adanya peleburan antara inti generatif satu dengan sel telur dan inti generatif kedua dengan.....
a. inti sinergis
b. sel antipoda
c. inti lembaga primer
d. inti kandung lembaga primer
e. inti kandung lembaga sekunder

Jawaban: E

6. Berikut ini yang bukan ciri-ciri tanaman dikotil adalah.....
a. berakar serabut
b. berkambium
c. tulang daun menjari atau menyirip
d. berkas pengangkut teratur
e. jumlah mahkota bunga 4, 5 atau kelipatannya

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah