15 Soal UTS PTS Kelas 4 SD MI Tema 6 Semester 2 dan kunci jawaban, Menganalisis Puisi

- 14 Februari 2022, 15:45 WIB
Ilustrasi 15 Soal UTS PTS Kelas 4 SD MI Tema 6 Semester 2 dan kunci jawaban, Menganalisis Puisi.
Ilustrasi 15 Soal UTS PTS Kelas 4 SD MI Tema 6 Semester 2 dan kunci jawaban, Menganalisis Puisi. /*/pixabay.com/mozlase__

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini 15 soal UTS PTS kelas 4 SD MI tema 6 subtema 2 lengkap dengan prediksi kunci jawaban.

Pada saat mengisi soal UTS PTS Tema 6 ini adik-adik kelas 4 SD MI akan diminta untuk menganalisis sebuah puisi.

Adapun soal UTS PTS Tema 6 kelas 4 SD MI ini terdiri dari 15 butir pertanyaan dalam bentuk pilihan ganda yang sudah dielngakpi dengan kunci jawaban.

Baca Juga: 15 Latihan Soal UTS PTS Semester 2 PAI Kelas 7 SMP MTs K13, Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Perlu diingat, soal ini hanya sebagai referensi belajar adik-adik di rumah di bawah pengawasan orang tua.

Soal ini sudah disesuaikan dengan standar pendidikan kurikulum 2013 dan tidak akan jauh dari materi yang biasa adik-adik pelajari di sekolah.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Senin, 14 Februari 2022, berikut prediksi soal dan kunci jawaban UTS PTS semester 2 untuk kelas 4 SD MI.

1. Perhatikan pernyataan di bawah in!
2. (1) Ungkapan dan perasaan jiwa penyair
3. (2) Menggunakan kalimat baku
4. (3) Menggunakan kata-kata indah
5. (4) Terdiri atas baris-baris yang terkumpul disebut bait
Pernyataan di atas yang tepat mengenai puisi ditunjukkan oleh nomor ....

A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (2), (3), dan (4)
D. (1), (3), dan (4)

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah