Contoh Soal UTS PTS SBDP Tematik Tema 6 Kelas 3 SD MI Semester 2 Tahun Ajaran 2022

- 21 Februari 2022, 12:10 WIB
Contoh Soal UTS PTS SBDP Tematik Tema 6 Kelas 3 SD MI Semester 2 Tahun Ajaran 2022
Contoh Soal UTS PTS SBDP Tematik Tema 6 Kelas 3 SD MI Semester 2 Tahun Ajaran 2022 /Pexels/picjumbo.com

3. Bagaimana cara melakukan gerakan kombinasi gerak berjalan, menekuk, dan mengayun menggunakan tongkat berpita?

PJOK
1. Langkah
Lakukan gerakan berjalan, diawali dengan kaki kiri melangkah ke depan.
Lalu tangan kanan mengayunkan tongkat pita ke depan.
Kemudian kaki kanan melangkah ke depan. Tongkat pita diayunkan ke belakang seiring langkah berjalan.
Setelah itu kedua kaki merapat berdiri.
Setelah itu kedua lutut ditekuk, simpai diayunkan ke atas.
Kemudian tongkat pita diayunkan ke belakang lutut diluruskan kembali.
Badan tegap kembali.
Perhatikan gambar!

Bagaimana cara melakukan gerakan seperti gambar diatas?
3. Langkah
Peganglah bola dengan tangan kanan.
Kemudian, lakukan gerakan berjalan 2 langkah.
Selanjutnya, lakukan gerakan meliukkan badan sambil mengayunkan bola.

PPKN

Baca Juga: 25 Soal UTS PTS IPA Kelas 9 SMP MTs Semester 2 K13, Materi Kemagnetan dan Pemanfaatan dalam Produk Teknologi

4. Sebutkan kewajiban yang harus dilaksanakan sebagai seorang anak dilingkungan rumah!

Jawaban: Belajar setiap harinya, apabila belajar telah usai mematikan lampu belajar
Mandi setiap harinya, menggunakan air secukupnya, apabila ember air telah penuh segera matikan kran
Ikut membersihkan rumah, menanam pohon supaya udara dilingkungan rumah menjadi sejuk

5. Sebutkan 3 contoh melakukan kegiatan yang bermanfaat dalam menggunakan energi!
Jawaban: Mengeluarkan energi untuk berangkat ke sekolah dengan berjalan kaki/naik sepeda
Mengeluarkan energi untuk belajar dengan tekun
Mengeluarkan energi untuk menolong teman yang sedang dalam kesusahan

B. INDONESIA
6. Bacalah teks berikut untuk nomor 6 dan 7!

Energi panas bumi
Energi panas bumi adalah panas yang terdapat di dalam bumi. Biasanya, panas bumi muncul di permukaan bumi akibat aktivitas vulkanik (gunung berapi). Oleh sebab itu, di sekitar gunung berapi terdapat tempat-tempat yang menyemburkan gas atau air panas. Terdapat 3 sumber utama panas geotermal, yaitu uap alam, air panas, dan batuan kering panas. Sejauh ini, uap geotermal telah dipakai, terutama untuk pembangkit listrik. Air panas telah dimanfaatkan secara luas untuk pemanasan, tetapi pemakaiannya untuk pembangkit tenaga sedang diteliti. Batuan kering panas adalah sumber panas terbesar masih diteliti untuk penggunaan yang tepat.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah