Muatan Pelajaran IPA, Inilah 20 Soal UTS PTS Essay Tema 6 dan Kunci Jawaban Terbaru Kelas 6 SD MI Semester 2

- 23 Februari 2022, 18:00 WIB
Muatan Pelajaran IPA, Inilah 20 Soal UTS PTS Essay Tema 6 dan Kunci Jawaban Terbaru Kelas 6 SD MI Semester 2
Muatan Pelajaran IPA, Inilah 20 Soal UTS PTS Essay Tema 6 dan Kunci Jawaban Terbaru Kelas 6 SD MI Semester 2 /pixabay.com/ThorstenF

16. Mengapa saat pubertas biasanya disertai dengan munculnya jerawat di muka?

Jawab : Pada saat pubertas kelenjar keringat dan minyak semakin aktif karena dirangsang oleh hormon kelamin sehingga bisa menyebabkan munculnya jerawat jika kurang menjaga kebersihan

Baca Juga: Prediksi dan Kisi-kisi Soal UTS PTS Matematika Kelas 6 SD MI Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban

17. Apa contoh perubahan psikologis yang terjadi ketika seseorang mengalami masa pubertas?

Jawab : mulai tertarik pada lawan jenis

18. Jelaskan yang dimaksud periode anak-anak pada manusia!

Jawab : Periode anak-anak pada manusia adalah masa setelah bayi sampai usia masuk sekolah

19. Bagaimana perubahan suara pada anak laki-laki yang masuk masa pubertas?

Jawab : suara jadi membesar

20. Bagaimana perubahan suara pada anak perempuan yang masuk masa pubertas?

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: Kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah