20 Soal UTS Ilmu Pengetahuan Sosial 'IPS' kelas 7 SMP MTs Semester 2 dan Pembahasan Kunci Jawaban

- 8 Maret 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi 20 Soal UTS Ilmu Pengetahuan Sosial 'IPS' kelas 7 SMP MTs Semester 2 dan pembahasan Kunci Jawaban.
Ilustrasi 20 Soal UTS Ilmu Pengetahuan Sosial 'IPS' kelas 7 SMP MTs Semester 2 dan pembahasan Kunci Jawaban. /*/pexels.com/pixabay.

Jawaban: D

Baca Juga: Kisi-kisi Soal UTS PTS Matematika Kelas 7 SMP MTs Semester 2 dan Kunci Jawaban Tahun 2022

12. Barter tidak sepenuhnya praktis dan dapat dilaksanakan sehingga pemenuhan kebutuhannya tidak lancar. Hal demikian dapat terjadi karena .....
A. Pembeli tidak mau membeli kepada penjual yang barangnya jelek
B. Penjual dan pembeli ingin memperoleh keuntungan yang banyak
C. Penjual tidak mau menjual kepada pembeli karena yang bersangkutan tidak punya uang
D. Barang yang dimiliki dan digunakan sebagai sarana tukar belum tersedia secara banyak

Jawaban: D

13. Kelangkaan dapat terjadi karena .....
A. Sifat keserakahan manusia
B. Jumlah manusia yang tidak terbatas
C. Jumlah sumber daya yang tidak sebanding dengan kebutuhan manusia
D. Sumber daya yang melimpah untuk memenuhi jumlah manusia yang terbatas

Jawaban: C

14. Masalah pemenuhan kebutuhan manusia terhadap kelangkaan disebut dengan .....
A. Masalah pemerintah
B. Masalah negara
C. Masalah sosial
D. Masalah ekonomi

Jawaban: D

15. Untuk melakukan kegiatan ekonomi , maka yang harus mutlak dimiliki adalah .....
A. Uang
C. Kreativitas
B. Modal
D. Subsidi pemerintah

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah