TERBARU! 16 Soal Pilihan Ganda UTS PTS Kelas 4 SD MI Tematik Tema 6 IPA Semester 2 dengan Kunci Jawaban

- 14 Maret 2022, 07:15 WIB
Kumpulan soal pilihan ganda UTS PTS Tematik Tema 6  khusus IPA kelas 4 SD MI semester 2 lengkap dengan kunci jawaban
Kumpulan soal pilihan ganda UTS PTS Tematik Tema 6 khusus IPA kelas 4 SD MI semester 2 lengkap dengan kunci jawaban /*/mantrasukabumi.com/PIxabay/mohamed_hassan / 5587 images

2. Proses perkembangan pada hewan yang terdiri dari berbagai perubahan penampilan fisik pada setiap siklus hidupnya dinamakan ….

a. Penyerbukan
b. Metamorfosis
c. Morfologi
d. Adaptasi

Kunci Jawaban: d

3.
1. Ayam
2. Harimau
3. Singa
4. Kelinci
5. Sapi

Contoh hewan yang bisa diternak masyarakat dengan aman adalah ….

a. 1,2,3
b. 1,4,5
c. 2,3,5,
d. 3,4,5

Kunci Jawaban: b

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Pelajaran PAI Kelas 1 SD MI, Berikut Kisi-kisi Semester 2 Tahun Ajaran 2022

4. Ada dua jenis metamorfosis yang terjadi pada hewan, yaitu …. dan ….

a. Sempurna dan tidak sempurna
b. Alam dan buatan
c. Darat dan laut
d. Melahirkan dan menyusui

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah