Kumpulan Soal UTS PTS Matematika dan Kunci Jawaban Kelas 3 SD MI Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun 2022

- 14 Maret 2022, 18:40 WIB
Ilustrasi Kumpulan Soal UTS PTS Matematika dan Kunci Jawaban Kelas 3 SD MI Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun 2022.
Ilustrasi Kumpulan Soal UTS PTS Matematika dan Kunci Jawaban Kelas 3 SD MI Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun 2022. /*/Pixabay.com/picjumbo_com/

MANTRA SUKABUMI - Simak dan ikuti pembahasan soal UTS PTS Matematika dan kunci jawaban kelas 3 SD MI semester 2 kurikulum 2013 tahun ajaran 2021-2022.

Soal UTS PTS yang kami bahas ini yaitu pelajaran Matematika untuk kelas 3 SD MI sebagai persiapan Penilaian Tengah Semester 2.

Adik-adik kelas 3 SD MI dapat mempelajari soal UTS PTS mata pelajaran Matematika ini agar nilai kalian tinggi sehingga dinyatakan lulus.

Baca Juga: Kisi-kisi dan Prediksi Soal UTS PTS Tema 6 Kelas 3 SD MI Semester 2 Beserta Kunci Jawaban 2022

Selain itu soal-soal Matematika UTS PTS yang kalian kerjakan nanti akan terasa mudah bahkan diprediksi akan ada pertanyaan yang sama seperti pada artikel ini.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Senin, 15 Maret 2022, berikut soal UTS PTS Matematika dan kunci jawaban kelas 3 SD MI semester 2 yang dapat kami paparkan.

1. Bu Siska baru saja membelah semangka miliknya menjadi 12 bagian. Ada 5 bagian yang dimakan oleh anak-anak Bu Siska. Sisa semangka Bu Siska sekarang tinggal …. bagian.
a. 5⁄7
b. 7⁄12
c. 7⁄7
d. 7⁄5

Jawaban : B

2. Satu buah melon dibagi menjadi 5 bagian. Maka setiap bagian bernilai ….
a. 5⁄5
b. 5⁄1
c. 2⁄5
d. 1⁄5

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah