Sebutkan 5 Jenis Sikap Toleran dalam Kehidupan Beragama! Soal Uraian PTS PKN Kelas 7 SMP Semester 2

- 15 Maret 2022, 10:45 WIB
Kumpulan soal PTS mata pelajaran PKN kelas 7 SMP lengkap dengan kunci jawaban tentang sikap toleran dalam kehidupan beragama
Kumpulan soal PTS mata pelajaran PKN kelas 7 SMP lengkap dengan kunci jawaban tentang sikap toleran dalam kehidupan beragama /Tangkap Layar Buku Tematik Kurikulum 2013

Pada dasarnya terdapat lima faktor utama yang menyebabkan terjadinya keberagaman masyarakat Indonesia, diantaranya yaitu letak strategis wilayah di Indonesia, kondisi Negara kepulauan.

Di samping itu, disebabkan karena adanya perbedaan kondisi alam, keadaan transportasi dan komunikasi serta penerimaan masyarakat terhadap setiap perubahan yang ada.

2. Apakah adanya keberagaman suku di Indonesia menjadi sebuah penghalang untuk mewujudkan rasa persatuan dan kesatuan?

Jawaban:

Tentu saja tidak, karena Indonesia telah disatukan oleh pedoman Bhineka Tunggal Ika.

Sehingga keberagaman suku dan budaya yang ada di Negara Indonesia ini tidak menjadi sebuah penghalang untuk mewujudkan rasa kesatuan dan persatuan antara masyarakat.

Sehingga, hal tersebut dapat menjadi terwujudnya sikap toleran yang dimiliki oleh setiap warga Indonesia.

Baca Juga: 45 Kunci Jawaban UTS PTS Matematika Kelas 4 SD MI Semester 2, Bahasan Bilangan Pecahan Pilihan Ganda dan Essay

3. Sebutkan 5 jenis sikap toleran di dalam kehidupan beragama ?

Jawaban:

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah