Bocoran Soal Pilihan Ganda UTS PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Semester 2 2022 Full Kunci Jawaban Terbaru

- 22 Maret 2022, 12:36 WIB
Bocoran Soal Pilihan Ganda UTS PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Semester 2 2022 Full Kunci Jawaban Terbaru
Bocoran Soal Pilihan Ganda UTS PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Semester 2 2022 Full Kunci Jawaban Terbaru /pexels.com/andrea piacquadio

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini merupakan bocoran soal pilihan ganda Bahasa Indonesia yang dapat adik-adik pelajari sebelum UTS PTS semster 2 tahun 2022.

Soal pilihan ganda Bahasa Indonesia kelas 7 SMP MTs ini telah dilengkapi dengan kunci jawaban disetiap pertanyaan.

Dengan adanya soal UTS PTS Bahasa Indonesia ini diharapkan dapat membantu dan meningkatkan semangat belajar adik-adik di rumah.

Baca Juga: Full Edisi Terkini, Berikut Soal Ujian Sekolah US UM TIK Kelas 9 SMP MTS, Lengkap dengan Kunci Jawaban 2022

Sebagaimana dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id pada Selasa, 22 Maret 2022, berikut soal dan kunci jawaban UTS PTS Bahasa Indonesia kelas 7 SMP MTs.

1. Kalimat dibawah ini yang merupakan kalimat majemuk hubungan akibat adalah ….

A. Aku sedang sedih, sebab orang yang aku sayangi tidak menyayangi aku
B. Dengan cara menjual koran, dia mendapatkan uang untuk menghidupi keluarganya
C. Undang Faiz belajar begitu keras, sehingga dia dapat memenangi olimpiade matematika dan ilmu komputer
D. Indah diam saja, seolah-olah semuanya baik-baik saja

Jawaban: C

2. Harga pasar untuk beras naik dua kali lipat. Begitu juga dengan harga cabai dan bawang merah, yang juga telah naik tajam dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Selain itu, harga ayam, yang semula 15.000 per kilo, sekarang 20.000 per kilo. Ini adalah hasil dari peningkatan permintaan saat pendekatan puasa. Akibatnya, harga produk dasar naik.

Paragraf di atas adalah paragraf sampel…

a. induktif
b. deduktif
c. mix
d. prakarsa

Jawaban: a

3. Buku nonfiksi dibuat berdasarkan...., realita, atau hal-hal yang benar-benar terjadi dalam kehidupan kita sehari-hari.

A. Opini
B. Pendapat
C. pandangan orang
D. Fakta

Jawaban: d

4. Perhatikan kalimat berikut !

Kecelakaan yang terjadi 15 tahun yang lalu membuatnya tuli
Kata bergaris bawah tersebut agar lebih santun sebaiknya disubstitusikan dengan…

A. kehilangan mata hatinya
B. kehilangan kedua matanya
C. kehilangan pendengarannya
D. kehilangan akal sehatnya

jawaban : C

5. Kalimat dibawah ini yang merupakan kalimat majemuk hubungan akibat adalah ....
a. Aku sedang sedih, sebab orang yang aku sayangi tidak menyayangi aku
b. Dengan cara menjual koran, dia mendapatkan uang untuk menghidupi keluarganya
c. Undang Faiz belajar begitu keras, sehingga dia dapat memenangi olimpiade matematika dan ilmu komputer
d. Indah diam saja, seolah-olah semuanya baik-baik saja
Jawaban: C

Baca Juga: KISI-KISI PTS IPA Kelas 8 SMP MTs, Jenis Perubahan yang Dibentuk oleh Gaya, Kunci Jawaban Terlengkap 2022

6. Hal yang dianggap menarik dari kehidupan seorang tokoh dalam biografinya adlaah…

A. kedudukan dan pangkat
B. harta benda yang dimiliki
C. kemanfaatan aktivitasnya bagi kemanusiaan
D. sikap orang lain terhadap aktivitasnya

jawaban : C

7. Berikut yang termasuk karya sastra dari Hamzah Fansuri ,kecuali...

a. Syair Perahu
b. Syair Dagang
c. Syair Si Burung Pingai
d. Syair Hamzah Aya

Jawaban: D

8. Dibawah ini merupakan jenis puisi rakyat, kecuali…

A. Pantun
B. Syair
C. Gurindam
D. Prosedur

Jawaban: D

9. Perhatikan daftar buku berikut!
- Cerpen
- Novel
- Komik
- Biografi
- Pidato
- Mitos
- Buku pelajaran

Kelompok buku-buku tersebut yang termasuk kategori nonfiksi adalah….

A. cerpen, novel, dan komik
B. novel, biografi dan mitos
C. biografi, Pidato, dan buku pelajaran
D. pidato, mitos, buku pelajaran

Jawaban: c

10. Berikut merupakan pokok – pokok yang harus ada dalam penulisan pesan singkat adalah…

A. penerima pesan
B. pengirim pesan
C. isi pesan
D. semua jawaban benar

jawaban : D

11. Berikut adalah ciri-ciri syair, kecuali…

A. Setiap baris terdiri dari empat baris
B. Setip baris terdiri atas 8-14 suku kata
C. Bersajak a-a-a-a
D. Baris ketiga dan keempat saja yang merupakan isi

Jawaban: D

12. Cerita fiksi berupa dongeng yang menggambarkan budi pekerti manusia yang diibaratkan pada binatang merupakan pengertian dari…

A. Puisi Rakyat
B. Fabel
C. Teks Prosedur
D. Teks Laporan Hasil Observa

Jawaban: B

13. Salah satu contoh dari buku nonfiksi adalah.…

A. Biografi
B. Novel
C. Puisi
D. Fabel

Jawaban: a

14. Matahari menyapa pagi saya dengan sangat ramah Kalimat di atas menggunakan majas…

a. Litoten
b. pengejawantahan
c. berlebihan
d. metafora

Jawaban: b

15. Gurindam Dua Belas merupakan gurindam karya pujangga yang sangat terkenal yaitu ....

a. Hamjah Fansuri
b. Raja Ali Haji
c. Amir Hamzah
d. Enag Ah

Jawaban: B

16. Pantun dua seuntai ( pantun kilat ) baris pertama sebagai sampiran dan baris kedua sebagai isi dengan rumus rima a-a . lebih dikenal dengan sebutan ....

a. seloka
b. karmina
c. gurindam
d. syair

Jawaban: B

17. Pemeran pembantu/penengah/netral/pemeran ketiga biasa disebut sebagai tokoh…

A. Antagonis
B. Protagonis
C. Tritagonis
D. Tidak ada jawaban

Jawaban: C

18. Istilah lain dari tokoh baik hati adalah…

A. Antagonis
B. Protagonis
C. Tritagonis
D. Tidak ada jawaban

Jawaban: B

19. Buku yang berisi kisahan atau cerita yang dibuat berdasarkan khayalan atau imajinasi pengarang. Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari.…

A. buku tes
B. buku fiksi
C. buku nonfiksi
D. buku cerita

Jawaban: b

20. Suatu hari di sebuah kebun anggur tinggallah sebuah keluarga semut dengan anggota jumlahnya yang sangat banyak.semut ini membuat sarangnya dari daun-daun lalu mereka tempel menggunakan cairan seperti lem yang mereka keluarkan dari mulutnya.merek Sumut melihat bahwa musim gugur akan segera berlalu dan akan segera datang musim dingin yang cukup panjang.ketika musim dingin makanan akan sangat sulit untuk didapatkan, maka parasmu itu segera mencari berbagai macam makanan untuk mereka kumpulkan sebagai bahan persediaan ketika musim dingin telah tiba.

Bagaimana berdasarkan struktur tersebut ,cerita di atas merupakan bagian...

a. Orientasi
b. Resolusi
c. Komplikasi
d. Orokentasi

Jawaban: A

Baca Juga: KISI-KISI PTS IPA Kelas 8 SMP MTs, Jenis Perubahan yang Dibentuk oleh Gaya, Kunci Jawaban Terlengkap 2022

Demikian kumpulan soal pilihan ganda dan essay UTS PTS Bahasa Indonesia kelas 7 SMP MTs semester 2 yang dapat artikel ini bagikan untuk adik-adik pelajari di rumah.

Disclaimer:

1. Soal ini dibuat berdasarkan soal-soal yang muncul pada tahun lalu dan dibuat di bawah pengawasan guru yang ahli di bidangnya Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Nani Supartini S,Pd.

2. Soal tidak menjamin muncul di UTS PTS semester 2

3. Kunci jawaban tidak menjamin mutlak kebenarannya.***

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah