Selamat! 120.643 Siswa Resmi Lulus SNMPTN 2022, Cek Pengumuman di Laman Utama pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id

- 29 Maret 2022, 18:15 WIB
Login portal LTMPT, kamu wajib punya nomor daftar atau nomor pendaftaran yang diperlukan dalam mengetahui pengumuman hasil seleksi SNMPTN 2022 dan info 10 universitas yang menerima SNMPTN terbanyak.
Login portal LTMPT, kamu wajib punya nomor daftar atau nomor pendaftaran yang diperlukan dalam mengetahui pengumuman hasil seleksi SNMPTN 2022 dan info 10 universitas yang menerima SNMPTN terbanyak. /Tangkap layar pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id

MANTRA SUKABUMI - Kabar gembira dan selamat, bagi para siswa atau calon Mahasiswa yang lulus SNMPTN 2022 tahun ini di PTN favorit masing-masing.

Terdapat 120.643 siswa resmi dinyatakan lulus SNMPTN 2022 dan bisa kembali daftar ulang di PTN masing-masing.

Segera cek pengumuman daftar nama peserta di laman utama SNMPTN 2022 melalui link pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id bisa diakses di akhir artikle.

Baca Juga: Link Nonton Konferensi Pers Pengumuman SNMPTN 2022, LTMPT Ajak Calon Mahasiswa Saksikan Acara Penting Hari ini

Kabar baik ini resmi diumumkan pihak LTMPT di akun resmi instagram @LTMPTOfficial hari ini Selasa 29 Maret 2022.

"Halo Calon Mahasiswa Indonesia," tulis admin seperti dikutip mantrasukabumi.com dari instagram @LTMPTOfficial pada Selaaa 29 Maret 2022.

"Pengumuman hasil SNMPTN 2022 telah dibuka dan dapat diakses melalui laman utama https://pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id atau pada 31 laman mirror dengan menginput Nomor Pendaftaran SNMPTN 2022 dan Tanggal Lahir Peserta sesuai dengan data diri yang telah teregistrasi pada sistem LTMPT," arahannya.

Para calon Mahasiswa yang telah lama menunggu hasil pengumuman seleksi lulus SNMPTN 2022, tibalah saanya untuk bersiap-siap menerima hasil yang diperoleh.

Anda bisa langsung cek pengumuman di laman utama https://pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id atau melaluu 31 laman mirror di bawah ini.

Berikut ini Cara Cek Pengumuman SNMPTN 2022:

- Anda bisa cek hasil SNMPTN 2022 dengan menggunakan tanggal lahir dan nomor SNMPTN atau login di portal LTMPT.

- Pastikan perangkat dan koneksi Anda stabil saat mengecek hasil SNMPTN 2022, dan lakukan langkah-langkah berikut:

1. Buka laman pengumuan-snmptn.ltmpt.ac.id

2. Masukan nomor pendaftaran dan tanggal lahir.

3. Klik "Lihat Hasil Seleksi"

4. Jika dinyatakan lulus seleksi SNMPTN 2022, akan muncul pesan dengan tulisan latar belakang biru "SELAMAT ANDA DINYATAKAN LULUS SELEKSI SNMPTN 2022.

Sebagai informasi, status penerimaan Anda sebagai mahasiswa akan ditetapkan setelah PTN tujuan melakukan verifikasi data akademik (rapor dan/atau portofolio).

Jika tidak lulus SNMPTN 2022, akan ditampilkan kotak merah dengan tulisan "Anda dinyatakan tidak lulus seleksi SNMPTN 2022. Silakan mengikuti SBMPTN at 2022 atau Seleksi Mandiri"

Jika Anda lulus, maka dihimbau bagi peserta yang lulus untuk memperhatikan jadwal daftar ulang di kampus masing-masing dengan membawa berkas tertentu.

Baca Juga: Live Streaming Konferensi Pers Pengumuman SNMPTN 2022, Saksikan Melalui YouTube atau Instagram LTMPT OFFICIAL

Simak inilah 31 Link Pengumuman SNMPTN 2022

Untuk melihat hasil pengumuman SNMPTN 2022 siang ini, peserta bisa akses link laman utama dan laman mirror yang sudah diumumkan oleh LTMPT.

Link laman utama bisa dilihat di https://pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id/.

Jika diakses saat ini, link tersebut masih menampilkan waktu hitung mundur menuju pengumuman.

Peserta harus menunggu hingga link menampilkan halaman login untuk peserta SNMPTN 2022.

Sedangkan untuk link mirror pengumuman SNMPTN 2022, bisa cek di bawah ini:

Link mirror:

1. https://snmptn.untan.ac.id/

2. https://snmptn.isbi.ac.id/

3. https://snmptn.ugm.ac.id/

4. https://snmptn.its.ac.id/

5. https://snmptn.unsrat.ac.id/

6. https://snmptn.uns.ac.id/

7. https://snmptn.unm.ac.id/

8. https://snmptn.unej.ac.id/

9. https://snmptn.unesa.ac.id/

10. https://snmptn.itk.ac.id/

11. https://snmptn.unhas.ac.id/

12. https://snmptn.itb.ac.id/

13. https://snmptn.unnes.ac.id/

14. https://snmptn.unsri.ac.id/

15. https://snmptn.unp.ac.id/

16. https://snmptn.usu.ac.id/

17. https://snmptn.unsyiah.ac.id/

18. https://snmptn.ipb.ac.id/

19. https://snmptn.unair.ac.id/

20. https://snmptn.unimal.ac.id/

21. https://snmptn.unpad.ac.id/

Baca Juga: Selamat Anda Lulus SNMPTN 2022! Cek Pengumuman Seleksi Masuk PTN di Laman LTMPT Hari ini Pukul 15.30 WIB

22. https://snmptn.uny.ac.id/

23. https://snmptn.unand.ac.id/

24. https://snmptn.upnjatim.ac.id/

25. https://snmptn.unram.ac.id/

26. https://snmptn.untirta.ac.id/

27. https://snmptn.unsika.ac.id/

28. https://snmptn.ulm.ac.id/

29. https://snmptn.undip.ac.id/

30. https://snmptn.ui.ac.id/

31. https://snmptn.ut.ac.id/

"Semoga capaian ini dapat menjadi motivasi bagi siswa untuk terus belajar dan memberikan kontribusi nyata yang bermanfaat bagi bangsa," lanjutnya.

Bagi siswa-siswi yang belum lulus, jangan berkecil hati dan tetap semangat untuk berjuang pada UTBK-SBMPTN 2022.

Bagi siswa yang telah dinyatakan lolos, segera cek jadwal registrasi ulang di PTN masing-masing dan siapkan ketentuan serta serta persyaratan yang ditetapkan.

Tetap semangat dan selamat berjuang, Calon Mahasiswa Indonesia!

Informasi lengkap seputar PMB PTN dapat diakses melalui laman ltmpt.ac.id atau media sosial @LTMPTOfficial.***

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah