Kunci Jawaban IPA Ujian Sekolah Kelas 9 SMP MTs PART 2, Pembahasan Cara Menghitung Gaya atau Newton

- 6 April 2022, 13:40 WIB
Kunci jawaban dan pembahasan mata pelajaran IPA kelas 9 SMP MTs part 2 mengenai cara menghitung gaya atau Newton
Kunci jawaban dan pembahasan mata pelajaran IPA kelas 9 SMP MTs part 2 mengenai cara menghitung gaya atau Newton /pexels.com/Thirdman

Penyakit AIDS (Acquired ImmunoDeficiency Syndrome) adalah penyakit yang disebabkan oleh virus HIV (Human Immune Deficiency Virus). Virus HIV menyerang sistem imunitas atau kekebalan tubuh penderita manusia sehingga manusia menjadi rentan terinfeksi bakteri atau virus lain. Cara penularan virus HIV antara lain melalui kontak seksual, melalui penggunaan jarum suntik secara bergantian, dari ibu hamil kepada janin, dan melalui transfusi darah dari penderita AIDS.

7. Perhatikan pernyataan berikut ini!

1. debu jalanan
2. kosmetik
3. sel-sel kulit mati
4.banyak mengonsumsi air

Baik anak-anak, remaja, ataupun orang tua dapat menderita biang keringat. Penyebab timbulnya biang keringat ditunjukkan oleh pernyataan nomor…

a. 1, 2, dan 3
b. 1, 2, dan 4
c. 2, 3, dan 4
d. 1, 3, dan 4

Jawaban: A

Pembahasan:

Biang keringat merupakan salah satu penyakit pada kulit yang terjadi karena kelenjar keringat tersumbat oleh sel-sel kulit mati yang tidak dapat terbuang secara sempurna. Keringat yang terperangkap tersebut menyebabkan timbulnya bintik-bintik kemerahan yang disertai gatal. Selain sel-sel kulit mati, debu dan kosmetik juga dapat menyebabkan terjadinya biang keringat. Biasanya, anggota badan yang terkena biang keringat, yaitu leher, punggung, dan dada.Orang yang tinggal di daerah tropis dan lembap, akan lebih mudah terkena biang keringat.

8. Otot merupakan penggerak bagian-bagian tubuh. Jenis otot berikut ini yang bekerja secara sadar adalah…
a. otot polos dan otot rangka
b. otot rangka dan otot jantung

c. otot jantung dan otot polos
d. otot rangka saja

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah