Edisi Ujian Sekolah! Inilah Soal US Bahasa Indonesia Kelas 6 SD Tahun 2022, Full Kunci Jawaban

- 12 April 2022, 20:30 WIB
Edisi Ujian Sekolah! Inilah Soal US Bahasa Indonesia Kelas 6 SD Tahun 2022, Full Kunci Jawaban
Edisi Ujian Sekolah! Inilah Soal US Bahasa Indonesia Kelas 6 SD Tahun 2022, Full Kunci Jawaban /Instagram.com/femony_beauty

Kunci Jawaban : b

11. Agar pidato kita dapat diterima pendengar maka yang harus kita lakukan adalah ....
a. menyampaikan program dengan jelas
b. menggunakan kata-kata yang indah
c. menggunakan contoh dan gambar
d. menggunakan bahasa istilah

Kunci Jawaban : a

12.Pidato yang bertujuan menyakinkan pendengarnya untuk melakukan suatu hal merupakan pidato yang bersifat ....
a. narasi
b. deskripsi
c. deskripsi
d. persuasif

Kunci Jawaban : d

13.Sikap yang tidak baik ketika berpidato adalah ....
a. percaya diri
b. penuh semangat
c. santun
d. menunduk

Kunci Jawaban : d

Baca Juga: Kunci Jawaban dan Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah US Bahasa Sunda Kelas 6 SD MI Tahun 2022

14. Berikut ini hal-hal yang perlu diperhatikan berkaitan dengan suara ketika sedang berpidato, kecuali....
a. cepat
b. artikulasi
c. intonasi
d.volume

Kunci Jawaban : a

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah